Kesenjangan Digital: Pengertian – Penyebab dan Dampak

Pandemi yang melanda dunia pada tiga tahun terakhir, membuat penggunaan teknologi meningkat di masyarakat. Namun, fenomena ini menjadi masalah baru bagi negara-negara berkembang, seperti tidak meratanya sektor perekonomian, pendidikan, kesejahteraan masyarakat, hingga ketimpangan terhadap kemajuan teknologi. Pengertian Digital divide atau kesenjangan digital adalah penggunaan dan akses yang tidak merata terhadap teknologi informasi dan komunikasi (TIK) modern, […]