7 Cara Agar Menjadi Karyawan dengan Banyak Uang

Bagaimana sih seorang karyawan dapat memiliki uang banyak atau bisa dibilang kaya raya? Berikut beberapa tips yang perlu dimiliki agar dapat mencapai tujuan tersebut. 1. Perbaiki Mindset Banyak orang yang ingin membeli apa yang orang lain beli dengan uang yang tidak banyak hanya untuk membuat orang lain yang dibenci iri kepada kita, tanpa memperhatikan segi […]

10 Tips Menabung Bagi Pelajar yang Mudah untuk dilakukan

Ketika kita masih sekolah, sebagian besar dari kita masih belum memiliki pendapatan. Sebaian besar pemasukan yang kita miliki diberikan oleh orang tua yang biasa kita sebut sebagai uang jajan. Akan lebih sempurna lagi apabila kita dapat menyisihkan sebagian uang jajan tersebut untuk tabungan. Tabungan ini berfungsi ketika kita memiliki pengeluaran yang tidak diduga-duga. Kita pun […]

Perbedaan Menabung dan Investasi dalam Berbagai Aspek

Ada dua jenis dalam menyimpan uang yang tentunya tidak sama, yaitu perbedaan menabung dan investasi. Kedua jenis cara penyimpanan uang ini berbeda. Umumnya, menabung adalah kegiatan penyimpanan uang untuk kebutuhan jangka pendek, sedangkan investasi adalah kegiatan menyimpan uang untuk kebutuhan yang jangka panjang dengan tujuan utama mendapatkan keuntungan lebih. Baik menabung maupun invesetasi juga memiliki […]