Apa itu OPEC? OPEC atau Organization of the Petroleum Exporting Countries merupakan sebuah grup atau organisasi internasional yang beranggotakan 13 negara pengekspor minyak bumi terbesar di dunia. OPEC adalah organisasi yang didirikan pada tahun 1960 untuk mengkoordinasi aturan minyak bumi untuk anggotanya dan memberikan bantuan ekonomi dan teknik pengelolaan minyak bumi kepada para negara anggota. […]
Tag: OPEC
Kali ini kita akan membahas mengenai Organization of the Petroleum Exporting Countries, berikut pembahasannya. Apa itu Organization of the Petroleum Exporting Countries? Organization of the Petroleum Exporting Countries (OPEC) merupakan sebuah organisasi yang mempertemukan negara negara pengekspor minyak di dunia. Organisasi ini dijadikan sebagai suatu organisasi resmi yang bertujuan untuk mempermudah kegiatan ekspor dan impor […]