Commercial Paper: Pengertian, Jenis, Dasar Hukum dan Contoh

Commercial paper adalah salah satu istilah yang populer di kalangan para pebisnis yang merujuk pada alat pembayaran dalam transaksi perdagangan modern. Lalu apakah commercial paper ini merupakan alat pembayaran yang aman dalam praktek bisnis? Dalam ulasan berikut ini akan dijelaskan secara lengkap, dari mulai pengertian, dasar hukum, pihak yang menerbitkan, syarat penerbitan, jenis-jenis, kelebihan dan […]