Pembelajaran Kontekstual: Pengertian – Metode dan Strateginya

Pada dasarnya tujuan terpenting dari kegiatan mengajar adalah membantu siswa agar mampu memahami suatu hal berdasarkan apa yang telah diperolehnya dalam proses belajar. Pemahaman tersebut penting agar siswa dapat mengimplementasikan pengetahuan yang didapatnya untuk menghadapi dan menyelesaikan berbagai permasalahan dalam kehidupan sehari-harinya. Pembelajaran kontekstual sendiri telah banyak dipraktikkan di negara-negara maju. Misalnya saja di Amerika […]