Penelitian Survei: Ciri – Tujuan dan Jenisnya

Diantara bentuk penelitian yang banyak  digunakan dalam melakukan riset adalah penelitian survei. Penelitian survei biasanya terdiri dari sejumlah pertanyaan yang telah ditentukan sebelumnya untuk diajukan kepada sampel yang mewakili populasi. Pada kesempatan kali ini, akan dibahas lebih lanjut mengenai  pengertian, ciri-ciri, jenis, tujuan, serta contoh dari penelitian survei. Pengertian Penelitian Survei Sebelum mengetahui pengertian dari […]