Karakter anak didik atau siswa sangat beragam sehingga memerlukan trik dan penanganan yang berbeda antara satu siswa dengan yang lainnya. Diantaranya adalah ada siswa yang cenderung aktif dalam pembelajaran tanpa diminta, tetapi adapula siswa yang kurang aktif dalam mengikuti pembelajaran. Menghadapi siswa yang kurang aktif tentu merupakan tantangan bagi seorang pendidik dan pengajar karena membutuhkan […]
Tag: pengajaran
Dalam dunia pendidikan, kita tidak lepas dari kegiatan belajar dan mengajar. Dari sisi seorang guru maka harus dipahami mengenai apa itu pengajaran dan pembelajaran. Berikut akan dibahas lebih rinci mengenai pengajaran beserta fungsi dan tujuannya. Pengertian Pengajaran Pengertian Secara Umum Pengajaran merupakan bagian dari aktivitas pendidikan yang dilakukan seorang pengajar atau guru dalam memberikan ilmu […]