Reimbursement: Pengertian, Jenis dan Contoh

Untuk kamu seorang karyawan atau pegawai perusahaan, pasti sudah tidak asing nih dengan istilah reimbursement. Pasalnya, reimbursement memang berkaitan erat dengan keuangan perusahaan. Tidak sedikit pegawai atau karyawan perusahaan yang mendedikasikan hidupnya dengan bekerja, sampai-sampai menggunakan uang pribadi untuk kepentingan perusahaan. Atau ada sesuatu yang sangat penting, sehingga mengharuskan untuk memakai dana pribadi terlebih dahulu. […]