Konversi satuan seringkali ditemukan dalam kehidupan sehari-hari. Lalu apa pengertian konversi satuan? Apa saja macam-macamnya? Berikut pembahasannya. Pengertian Konversi Satuan Satuan adalah pembanding atau pembeda dalam proses pengukuran. Satuan adalah acuan yang dipakai untuk menyatakan ukuran suatu besaran. Contoh : satuan besaran untuk mengukur panjang sebuah benda telah disepakati menggunakan satuan meter (m). Sedangkan, konversi […]
Tag: rumus matematika
Telah kita bahas sebelumnya bahwa bangun ruang merupakan kumpulan dari bangun datar yang saling membentuk bangunan 3 dimensi. Jika dalam sebuah bangun ruang limas memiliki sisi-sisi berupa segi-n dan bangun ruang balok memiliki sisi-sisi berupa persegi panjang. Maka kali ini akan kita bahas mengenai prisma, bangun ruang yang memiliki sisi segi-n dan persegi namun bukan […]
Sebelumnya telah kita bahas mengenai bangun ruang berbentuk balok dan kubus yang mana meski berbeda namun memiliki persamaan dalam sudut-sudutnya. Kali ini akan kita bahas bangun ruang lainnya yang berbentuk mirip piramida. Bangun ini biasa kita sebut dengan limas. Pengertian Limas Limas merupakan bangun ruang yang alasnya merupakan bangun datar segi. Bangun limas memiliki sisi-sisi […]
Dalam pembahasan bangun ruang, kerucut merupakan salah satu jenisnya. Lalu bagaimana bentuk kerucut itu?. Apa saja sifatnya?. Berikut pembahasannya. Apa itu Kerucut? Kerucut adalah sebuah limas yang memiliki alas lingkaran. Salah satu bangun ruang ini memiliki dua sisi dengan satu rusuk. Sisi tegak berupa bidang miring yang disebut dengan selimut kerucut. Kerucut bisa dibilang sebagai […]
Bangun ruang memiliki banyak sekali jenisnya. Salah satunya adalah kubus. Lalu apa itu kubus? Bagaimana bentuk dan sifatnya? Berikut pembahasannya. Apa itu Kubus? Kubus merupakan bangun ruang yang dibatasi oleh enam bidang sisi dengan bentuk bujur sangkar. Kubus ini memiliki enam sisi, dua belas rusuk, dan delapan titik sudut. Kubus juga bisa dibilang sebagai bidang […]
Dalam bangun ruang, balok dan kubus memiliki banyak persamaan. Salah satunya dari bentuknya. Namun, ternyata kedua bangun ruang itu berbeda. Dari pengertian, sifat dan cara menghitungnya. Berikut pembahasannya. Apa itu Balok? Balok adalah bangun ruang yang mempunyai sisi datar dengan memiliki tiga pasang sisi yang saling berhadapan. Balok adalah bangun ruang tiga dimensi yang tersusun […]
Deret geometri adalah urutan bilangan di mana bilangan berikutnya merupakan perkalian dari bilangan sebelumnya dengan suatu bilangan rasio tertentu. Deret geometri ini merupakan bagian dari Barisan bilangan dan deret dalam matematika. Berikut beberapa contoh soal Deret geometri yang dapat membantu pemahaman bab tersebut. Contoh soal 1 dan pembahasannya Soal : Carilah jumlah dari deret geometri 2 […]
Berikut contoh soal aljabar tersebut: Contoh soal 1 dan pembahasannya Soal : Tentukan Jumlah dari persamaan 8×2 – 5x – 11 dan 20 + 5x – 9×2 Jawaban : Jumlahkan setiap angka yang memiliki varaibel sama. 8×2 – 5x – 11 + 20 + 5x – 9×2 8×2 – 9×2– 5x + 5x – 11 + 20 […]
Berikut salah satu contoh soal bunga tunggal yang dapat dijadikan bahan pembelajaran untuk lebih memahami matematika. Contoh soal 1 dan pembahasannya Soal: Tentukan bunga tunggal pada kondisi seperti berikut = modal Rp 5.000,00 selama 1 tahun dengan bunga tunggalnya sebesar 4%. Jawaban: Diketahui Modal = 1.000.000 dan bunga tunggal sebesar 5% Maka Bunga yang didapatkan […]
Deret aritmatika adalah urutan bilangan di mana bilangan berikutnya merupakan perkalian dari bilangan sebelumnya dengan suatu bilangan rasio tertentu. Deret aritmatika ini merupakan bagian dari Barisan bilangan dan deret dalam matematika. Berikut beberapa contoh soal deret aritmatika yang dapat membantu pemahaman bab tersebut. Contoh soal 1 dan pembahasannya. Soal : Diketahui deret aritmatika 3 + […]