Revolusi merupakan perubahan yang terjadi secara cepat baik dalam bentuk perubahan sosial maupun kebudayaan yang berlaku dalam masyarakat. Soerjono Soekanto, bapak Sosiolog Indonesia berpendapat bahwa revolusi ialah bentuk perubahan sosial. Perubahan sosial ini biasanya didasari oleh planning sosial atau terjadi secara terencana. Beberapa negara di dunia tercatat telah melakukan revolusi besar yang mampu mengubah tidak […]