11 Lukisan Karya Pablo Picasso dan Penjelasannya

Pablo Picasso menjadi salah salah satu seniman paling tersohor pada masanya. Ia merupakan seorang seniman yang lahir di Málaga, Spanyol pada tanggal 25 Oktober 1881 silam. Nama lengkapnya adalah Pablo Ruiz Picasso yang mulai melukis ketika usianya masih 13 tahun. Aliran lukisan yang ia gunakan merupakan aliran kubisme yakni aliran yang memuat lebih dari satu […]

Biografi Paul Cezanne, Sang Pelukis Besar Post-Impressionist Prancis

Paul Cezanne, salah satu pelukis terkenal asal Prancis yang punya nama besar sebagai pelukis era Post-Impressionist. Sebagian besar karyanya berbentuk pemberontakan terhadap era impresionis yang menjadi inspirasi Pablo Picasso pelukis asal Spanyol dalam mengembangkan aliran kubisme. Paul Cezanne sangat ahli dalam desain, permainan warna dan komposisi yang tampak dalam goresannya yang repetitif dan memiliki karakter […]

Biografi Claude Monet, Sang Pelukis Terkenal

Claude Monet, pelukis abad ke 19 yang sangat lekat dengan aliran impresionis asal Prancis. Istilah impresionis sendiri berasal dari salah satu lukisan Monet yang berjudul Impression, Sunrise. Berikut akan dibahas biografi sang maestro mulai dari kelahiran, karya hingga akhir hayatnya. Kelahiran dan Masa Kecil Claude Monet Claude Monet, seorang pelukis aliran impresionis berkebangsaan Prancis yang […]

Biografi Raden Saleh, Sang Pionir Seni Lukis Modern Indonesia

Kelahiran dan Masa Kecil Raden Saleh Raden Saleh bernama lengkap Raden Saleh Sjarif Boestaman. Ia lahir di kota Semarang, Hindia Belanda pada tahun 1807 dan berasal dari keluarga ningrat yang tak lain adalah cucu dari Sayyid Abdoellah Boestaman. Ayahnya merupakan penduduk keturunan Arab bernama Sayyid Hoesen bin Alwi bin Awal bin Jahja dan Ibunya warga […]

Biografi Eugene Delacroix, Pelukis Aliran Romantisme Prancis

Eugene Delacroix adalah seorang pelukis ternama berkebangsaan Prancis yang dikenal dengan aliran romantisisme pada hampir setiap karyanya. Selain bergenre romantis, Delacroix juga pernah membuat beberapa karya bertema sejarah dan penderitaan dan kesedihan. Ciri khas dalam lukisan karya Delacroix adalah penggunaan caman sikat dan permainan optis pada warna dan pencahayaannya. Liberty Guiding the People (Kemerdekaan Memimpin […]

Biografi Dullah, Pelukis Realis Asal Solo

Dullah, mungkin namanya tak seterkenal Affandi ataupun Basuki Abdullah. Namun tak dapat dipungkiri bahwa karya-karyanya telah memperkaya koleksi seni lukis Indonesia. Dullah seolah terpinggirkan dari dunia seni lukis Indonesia sejak masa orde lama dan dikarenakan kecenderungannya sebagai pelukis revolusioner. Dullah tak hanya mengedepankan keindahan alam ataupun objek, tapi ia juga akan melukis sisi-sisi gelap yang […]

Biografi Barli Sasmitawinata, Pelukis Aliran Realisme Indonesia

Barli Sasmitawinata adalah salah satu pelukis kenamaan Indonesia yang lahir pada tanggal 18 Maret 1921 di Kota Bandung. Barli memulai karir di bidang seni dengan menjadi ilustrator di Balai Pustaka pada tahun 1930-an. Saat ia mendapat kesempatan belajar hingga ke luar negri, ia pun tetap berkarir di majalah De Moderne Boekhandel Belanda dan juga majalah […]

Biografi Popo Iskandar, Sang Pelukis Kucing

Popo Iskandar adalah salah satu pelukis Indonesia seangkatan Affandi, Basuki Abdullah, S. Sudjojono, dll. Ia tak hanya mahir di bidang lukis, beberapa lainnya seperti arsitektur, esai, kritikus sastra Sunda juga merupakan keahliannya. Ia juga seorang tenaga pendidik yang pernah tercatat sebagai dosen mata kuliah seni rupa di IKIP (sekarang UPI) Bandung, Jawa Barat. Berikut kita […]

Biografi Basuki Abdullah, Pelukis Realis dan Naturalis

Jika Italia punya Leonardo Da Vinci, Indonesia juga punya legenda seni lukis. Salah satunya adalah Basuki Abdullah. Meski karyanya tak seagung Mona Lisa dan The Last Super yang terkenal ke seluruh penjuru dunia, tapi lukisan-lukisan nya telah menghiasi Istana Negara. Maestro lukis Indonesia ini telah berkali-kali memenangkan kontes lukis baik dalam maupun luar negri. Berikut kita akan membahas sosok Basuki Abdullah […]

Biografi Frida Kahlo, Sang Pelukis Meksiko yang Mendunia

Kelahiran dan Masa Kecil Frida Kahlo Frida Kahlo de Rivera yang memiliki nama lengkap Magdalena Carmen Frieda Kahlo y Calderon adalah seorang pelukis berkebangsaan Meksiko yang lahir pada tanggal 6 Juli 1907 di Coyoacan, Meksiko. Ia merupakan blasteran Jerman dan Spanyol. Ayahnya bernama Guillermo Kahlo dan Ibunya Matilde Calderin y Gonzales. Frida adalah anak ketiga […]