Pernah mengisi kuesioner? Lalu, apa pernah memikirkan cara menghitung hasil kuesioner? Caranya dengan menggunakan skala likert. Apa itu skala likert? Berikut ulasannya. Pengertian Skala Likert Skala Likert atau Likert Scale adalah skala penelitian yang digunakan untuk mengukur sikap dan pendapat. Dengan skala likert ini, responden diminta untuk melengkapi kuesioner yang mengharuskan mereka untuk menunjukkan tingkat […]