Ciri-ciri Sosialisasi Represif Beserta Contohnya

Menurut Paul B. Horton dan Chester L. Hunt, sosialisasi merupakan suatu proses yang sudah mendarah daging (internalize) dalam diri individu terhadap norma-norma yang ada dalam kelompok di mana ia hidup dan tinggal, sehingga menciptakan kepribadian yang unik. Berdasarkan polanya, sosialisasi dibagi menjadi dua bentuk, yaitu sosialisasi represif dan partisipatif. Kedua bentuk sosialisasi tersebut memiliki ciri-ciri […]