3 Fungsi SPT Tahunan yang Perlu dipahami

Pajak merupakan sumber penerimaan terbesar Negara dalam APBN. Sebagai salah satu wajib pajak, kita harus memahami aturan perpajakan yang berlaku. SPT atau Surat Pemberitahuan Pajak merupakan sebuah laporan pajak yang mana kita harus cermat baik dalam membaca, dan mengisi SPT. DJP selaku pemberi SPT, sebagaimana yang telah diatur oleh Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2008 tentang […]