Tarif Impor: Pengertian – Tujuan dan Contohnya

Banyak kebijakan pemerintah yang ditujukan untuk meningkatkan anggaran dari pemasukan negara. Seperti yang kita tahu, sumber dari keuangan negara bisa berasal dari pajak, ataupun kegiatan ekspor dan impor, perdagangan internasional. Salah satunya yang sampai sekarang ini diterapkan oleh pemerintah untuk mendongkrak perekonomian negara adalah penerapan mengenai kebijakan penetapan kuota impor dan tarif impor. Penetapan tarif […]