Mahasiswa yang sedang menempuh pendidikan di semester akhir biasanya diwajibkan untuk melaksanakan mengambil mata kuliah Praktek Kerja Lapangan (PKL) atau biasa dikenal sebagai magang sebagai syarat kelulusan kuliah. Selama magang tersebut, kamu akan memiliki kesempatan untuk mempraktikkan ilmu dan keahlian yang sudah dipelajari selama masa kuliah. Selain itu, kamu juga tentu berkesempatan untuk menyelesaikan banyak […]
Tag: tips
Bagi kamu yang sekarang sedang menjalani pendidikan di bangku kuliah pasti menginginkan lulus dengan gelar cumlaude. Cumlaude merupakan istilah yang diberikan kepada mahasiswa-mahasiswa yang lulus. Dengan kata lain, cumlaude adalah pemberian predikat istimewa atas mahasiswa yang telah dirahinya semasa kuliah. Jadi, mahasiswa yang lulus dengan gelar atau status cumlaude merupakan mereka yang telah mendapatkan pujian […]
Berikut ini pembahasan mengenai Cara Mengajarkan Membaca Pada Anak dengan Cepat. 1. Kenalkan Huruf Vokal Lebih Dulu Sebelum anak mengenal huruf A hingga Z kenalkan lebih dulu huruf vokal A I U E O pada anak. Mengapa perlu mengenalkan huruf vokal lebih dulu kepada anak? Karena huruf vokal adalah huruf yang paling mudah diucapkan baik […]
Berbicara di depan umum merupakan suatu keterampilan yang kini harus bisa dikuasai oleh tiap individu. Kenapa? Karena keterampilan berbicara ini akan membantu seorang individu untuk lebih berkembang dan lebih bisa mengoptimalkan potensi yang ada dalam dirinya. Bayangkan saja apabila seorang individu telah memiliki keterampilan berbicara yang baik di depan umum, ia cenderung lebih bebas dan […]
Setelah membahas mengenai jenis bakat, maka kali ini akan kita bahas cara mengasahnya. Bagaimana caranya? Berikut pembahasannya. 1. Kenali Bakat Apa yang Kamu Punya! Sebelum mulai mengasahnya, tentu kamu harus mengetahui bakat apa yang kamu punya. Apakah bakatmu dalam bidang akademik atau non akademik? Tentunya dirimu sendiri yang mengenalnya. 2. Jangan Pernah Menunggu Jangan pernah […]
Tidak diragukan lagi bahwa kemampuan public speaking atau berbicara dihadapan orang banyak adalah salah skill yang sangat dibutuhkan oleh semua orang, mulai dari pelajar, mahasiswa, hingga mereka yang bergelut di dunia kerja. Public speaking sendiri bukanlah sesuatu yang mudah dilakukan. Memang, sebagian orang yang memiliki tingkat kepercayaan diri tinggi akan sangat gampang untuk tampil dan […]
Bagi sebagian orang, belajar fisika sama susahnya seperti mempelajari matematika namun sebenarnya belajar fisika tidaklah susah apabila mengetahui langkah-langkah nya. Berikut ada beberapa tips belajar fisika: 1. Hilangkan Pemikiran Fisika Susah Ketika ingin mempelajari fisika lebih dalam, hal pertama yang harus dilakukan adalah menghilangkan pemikiran bahwa fisika itu susah. Karena sebenarnya fisika berkaitan dengan fenomena […]
Setelah lulus sekolah SMK/SMA pasti kalian sibuk memilih universitas untuk melanjutkan studi kalian. Jangan salah pilih universitas ataupun fakultas, Nah agar tidak salah pilih universitas, simak pembahasan berikut mengenai tips memilih universitas. 1. Pikirkan Cita-cita Apa yang ingin Kamu Raih? Selain passion, memiliki cita-cita yang jelas tentu akan menambah semangat. Cita-cita akan menjadi penyemangat dan […]
Dalam berinvestasi, wajib sekali memperhatikan sejumlah resiko. Walaupun sudah sering sekali investasi, terkadang masih banyak juga yang masih merugi. Apalagi jika Anda seorang pemula dalam berinvestasi. Wajib sekali bagi Anda untuk memperhatikan beberapa tips di bawah ini : 1. Lihat Kebutuhan dan Tujuan Anda Hal utama yang penting dari investasi adalah memikirkan sasaran keuangan anda. […]
Sertifikat TOEFL kini dibutuhkan hampir di semua bidang. Baik untuk kuliah di luar negeri, syarat melamar pekerjaan, syarat kuliah S2 dan modal untuk naik jabatan. Sudah menjadi rahasia umum, jika dengan meraih nilai test TOEFL yang tinggi akan membuatmu berada di sisi strategis dan memperoleh jabatan dan gaji yang tinggi. Dan tahukah kamu kalau TOEFL ini […]