Transformator atau trafo adalah alat yang berfungsi untuk mengubah, baik menaikkan maupun menurunkan, tegangan listrik bolak balik ( (Alternating-Current / AC). Sebuah transformator memiliki 3 komponen utama, yaitu : Inti besi yang berfungsi untuk mempermudah jalannya fluks yang timbul akibat adanya arus listrik yang mengalir melalui kumparan. Inti besi terdiri dari lempengan besi tipis dengan tujuan […]