Pemberdayaan merupakan suatu kegiatan yang mulia dan bermanfaat bagi masyarakat. Hal tersebut dikarenakan dalam proses pemberdayaan terdapat berbagai aktivitas, pelatihan, dan pendidikan yang dapat membantu mengembangkan potensi dan keterampilan anggota komunitas. Dengan adanya kegiatan pemberdayaan, masyarakat diharapakan mampu hidup mandiri baik dari segi ekonomi, sosial, budaya, pendidikan, maupun kesehatan. Selain itu, pemberdayaan juga dapat membantu […]