Analisis Vegetasi: Pengertian, Proses dan Tujuan

Pengertian Analisis Vegetasi Analisis Vegetasi merupakan suatu proses dan atau teknik yang digunakan untuk dapat mengetahui secara pasti bagaimana pola dan jumlah sebaran dari tumbuhan dan atau tanaman yang ada pada suatu cakupan wilayah tertentu yang telah ditentukan sebelumnya. Hal ini nantinya dapat dilakukan dengan cara menentukan rencana kegiatan pengamatan yang akan dilakukan berdasarkan dengan […]