Batuan beku adalah salah satu jenis batuan yang banyak dimanfaatkan oleh manusia untuk kebutuhan hidup serta industri. Beberapa batuan beku tersebut mungkin banyak kita jumpai di kehidupan sehari-hari. Misalnya saja Obsidian yang diolah menjadi perhiasan dan bahan untuk pisau, kemudian ada juga jenis batuan beku Basal yang dijadikan bahan campuran beton. Batuan beku jenis Granit […]
Tag: Batuan beku
Bumi yang kita tinggali sebagai tempat untuk hidup ini kaya akan berbagai macam kekayaan material yang terkandung di dalamnya antara lain tanah, seperti pasir, batu, kapur, dan lain sebagainya. Dari sekian banyaknya material yang ada di bumi, salah satu material yang sangat mudah kita temukan dimanapun saja ialah batu. Batu merupakan sebuah benda padat dan […]
Batuan adalah salah satu material yang ada di bumi, jenis batuan di bumi bermacam-macam. Ada 3 jenis batuan, masing-masing memiliki proses pembentukan dan material yang berbeda. Tiga jenis batuan di bumi yaitu batuan beku, batuan sedimen dan batuan metamorf. Batuan beku adalah batuan yang terbentuk dari magma yang mengalami pembekuan. Contoh beberapa batu yang dikelompokkan […]
Setelah membahas tentang batuan sedimen, sekarang akan kami bahas tentang batuan beku. Seperti yang diketahui, bahwa batuan adalah salah satu unsur alam yang banyak kita temui di sekitar kita. Namun, kita sering tidak mengetahui batuan tersebut masuk ke dalam batuan sedimen atau batuan beku. Salah satu jenis batuan yang ada di alam adalah batuan beku. […]