6 Jenis Stick Golf dan Penjelasannya

Golf adalah jenis olahraga yang belum terlalu banyak atau populer untuk dimainkan, diantaranya adalah karena peralatan yang digunakan dalam olahraga ini cukup mahal. Selain itu, olahraga ini juga dimainkan di lapangan khusus yang sangat luas. Salah satu peralatan utama yang digunakan dalam olahraga golf adalah stick. Ada beberapa jenis stick golf yang biasa digunakan oleh […]

5 Perbedaan Stick Golf Pria dan Wanita yang Perlu diketahui

Golf adalah salah satu jenis olahraga yang sudah dikenal oleh banyak orang. Meski demikian, olahraga ini bisa dibilang belum terlalu populer untuk dimainkan berbagai kalangan. Diantaranya adalah karena olahraga ini dianggap eksklusif dan mahal sehingga tidak semua orang berkesempatan untuk memainkannya. Untuk memainkan golf, diantara peralatan yang diperlukan adalah tongkat atau stick golf. Untuk memainkan […]

20 Peraturan Permainan Golf yang Harus ditaati

Golf merupakan salah satu olahraga yang jamak diminati oleh kalangan menengah ke atas. Oleh karenanya banyak yang menyebutnya sebagai olahraga high-class. Golf sendiri dimainkan perorangan dalam satu ronde dengan hole berjumlah sebanyak kurang lebih 18 buah. Bola dipukul menggunakan alat yang bernama klab. Setelah membahas mengenai teknik dasar golf, maka kali ini akan kita bahas […]

3 Teknik Dasar Golf Beserta Gambarnya

Olahraga golf merupakan olahraga yang mementingkan keseimbangan, kekuatan, serta keakuratan dalam memukul. Hal ini perlu diperhatikan bagi pegolf pemula. Dan berikut ini teknik dasar golf yang perlu dipahami: 1. Teknik Memegang Sebelum mengayun dan memasukkan bola golf ke dalam lubang, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan. Termasuk cara dalam memegang stik golf. Tidak bisa sembarangan […]