Sel Tumbuhan: Pengertian – Ciri dan Strukturnya

Bukan hanya manusia yang mempunyai sel dalam tubuhnya. Tumbuhan juga mempunyai bagian tersebut. Pengertian Sel Tumbuhan Sel tumbuhan adalah bagian terkecil dari setiap organ tumbuhan. Sering disebut sebagai bagian mikroskopis, karena bentuknya yang kecil tersebut. hanya bisa dilihat dengan mikroskop Sel tumbuhan adalah penggerak dari suatu tumbuhan itu sendiri. Sel tumbuhan cukup berbeda dengan sel organisme […]

Embrio: Pengertian – Pembentukan dan Perbedaannya

Organisme atau sel yang hidup pada masa awal pertumbuhan dan tidak dapat bertahan hidup sendiri disebut dengan Embrio. Berikut ini akan dijelaskan mengenai embrio secara lengkap. Apa itu Embrio? Embrio merupakan keadaan dimana perkembangan awal dari organisme multiseluler, eukariotik dan diploid dilindungi dalam struktur organisme induk, seperti biji, telur ataupun rahim ibu. Embrio biasanya dihubungkan […]

Peroksisom: Pengertian – Fungsi dan Strukturnya

Kali ini kita akan membahas mengenai peroksisom. Apa itu Peroksisom? Peroxysome atau lebih dikenalnya dengan sebutan Peroksisom yaitu sebuah organel purbakala yang sudah secara keseluruhan metabolisme oksigen didalam sel eukariot primitif. Dimana oksigen dihasilkan dari bakteri fotosintetik yang selanjutnya diakumulasi ke atmosfer. Hal inilah yang menyebabkan oksigen menjadi toksik dari sebagian sel. Peroksisom merupakan salah […]

Jaringan Parenkim: Ciri – Fungsi dan Strukturnya

Sel sel jaringan parenkim adalah sel yang berdinding tipis yang membentuk bagian dalam banyak struktur tanaman non-kayu termasuk batang, akar, dan daun, juga dikenal untuk membentuk korteks, atau pengisi utama, batang, lapisan dalam sel dalam daun, bahan endosperma yang memberi makan benih tumbuh, dan pulpa buah. Berikut pembahasan mengenai jaringan parenkim. Apa itu Jaringan Parenkim? […]

Tumbuhan Berbiji Tertutup: Ciri – Klasifikasi dan Contohnya

Setelah membahas mengenai tumbuhan berbiji terbuka, kali ini kita akan membahas mengenai tumbuhan berbiji tertutup. Apa itu Tumbuhan Berbiji Tertutup? Tumbuhan berbiji tertutup (Angiospermae) berasal dari kata angio yang berarti bunga dan spermae yang berarti tumbuhan berbiji, jadi Angiospermae adalah tumbuhan berbiji yang tertutup. Tumbuhan biji tertutup sering disebut juga dengan tumbuhan bunga, Hal ini […]

Sitoskeleton: Pengertian – Fungsi dan Strukturnya

Setelah lama hanya dianggap di sel eukariota, sel prokariota dapat juga ditemukan di sitoskeleton. Berikut ini akan dijelaskan mengenai sitoskeleton. Pengertian Sitoskeleton Sitoskeleton merupakan jaringan serat dan kerangka sel yang mengorganisasikan struktur dan aktivitas didalam sel. Dimana jaringan yang terbuat dari protein menciptakan sitoplasma didalam sel. Dimasa awal mikroskop elekton, seorang ahli biologi berspekulasi bahwa […]

Sitoplasma: Ciri – Fungsi dan Strukturnya

Bagian sel yang terbungkus membran sel disebut dengan Sitoplasma. Berikut akan dijelaskan mengenai Sitoplasma. Pengertian Sitoplasma Pengertian Secara Umum Sitoplasma merupakan cairan pada sel yang terbungkus membran sel dan terletak diantara membran plasma dan nucleus, dimana bagian selnya terlindungi oleh membran sel. Setiap sel mempunyai struktur sitoplasma yang berbeda satu dengan yang lain sesuai dengan […]

Tumbuhan Berbiji Terbuka: Ciri – Klasifikasi dan Contohnya

Pembahasan kita kali ini mengenai tumbuhan berbiji terbuka, dari pengertian, ciri ciri, sampai ke contoh tumbuhan berbiji terbuka, Lebih jelasnya, simak pembahasan berikut. Apa itu Tumbuhan Berbiji Terbuka? Istilah dari gymnosperma berasal dari dalam bahasa Yunani, gymno berarti telanjang atau terbuka, sedangkan spermae memiliki arti biji. Atau bisa diartikan tumbuhan berbiji terbuka merupakan tumbuhan yang […]

Evolusi Konvergen: Pengertian – Penyebab Terjadi dan Contoh

Evolusi merupakan proses terciptanya spesies baru dalam waktu yang lama melalui proses mutasi dan seleksi alam. Dalam evolusi, ada dua konsep yang membedakannya yaitu evolusi divergen dan evolusi konvergen. Berikut ini akan dijelaskan mengenai evolusi konvergen. Pengertian Evolusi Konvergen Evolusi konvergen merupakan sebuah seleksi alam yang mendukung jenis struktur yang sama dari nenek moyang yang […]

Tumbuhan Berpembuluh: Ciri – Jenis dan Contohnya

Berikut ini kita akan membahas mengenai tumbuhan berpembuluh. Apa itu Tumbuhan Berpembuluh? Tumbuhan berpembuluh disebut juga dengan tracheophyta (tumbuhan berikatan pembuluh). Kata Tracheophyta juga biasa disebut dengan tumbuhan berpembuluh. Tumbuhan berpembuluh ini dikelompokan kingdom plantae atau tumbuh-tumbuhan. Tumbuhan berpembuluh merupakan tumbuhan yang telah memliki sitem sistem pembuluh, Bagian-bagian tubuh yang terdiri dariakar, batang, dan daun […]