Bumi sejak dahulu kala sudah dihuni oleh berbagai spesies makhluk hidup. Bahkan banyak sekali spesies tersebut yang kini sudah punah dan digantikan oleh makhluk-makhluk lainnya. Salah satu spesies yang telah dianggap punah adalah manusia purba. Di Indonesia sendiri fosil manusia purba ditemukan di Sangiran, Jawa Tengah. Tak hanya di Indonesia, fosil manusia purba juga ditemukan […]
Tag: ilmu sejarah
Dinasti Utsmaniyah atau disebut juga sebagai Ottoman merupakan salah satu kekhalifahan Islam yang paling bersejarah dan di ingat dunia. Di tangan dinasti ini lah kota paling berjaya pada masanya yakni Konstantinopel akhirnya jatuh setelah ribuan tahun berdiri. Dinasti ini menguasai dunia selama 6 abad yakni sejak tahun 1299 sampai 1924 dengan wilayah kekuasaannya meliputi Timur […]
Berbagai peristiwa bersejarah terjadi silih berganti. Salah satunya adalah perang yang terjadi akibat konflik karena kekuasaan maupun tindakan lainnya yang memicu menyulut terjadinya perang. Akan tetapi beberapa perang dapat menimbulkan kerugian yang sangat besar karena lingkup perang yang sangat luas ataupun durasi peperangan yang relatif lama. Dalam sejarah, tercatat banyak perang dengan kerugian besar, tidak […]
Sejarah merupakan bagian yang tidak bisa dilepaskan dari perjalanan sebuah bangsa. Ada banyak hal bisa dipelajari dan digali dari pengalaman sejarah sebagai upaya membangun karakter sebuah bangsa. Oleh karena itu, penulisan sejarah sebuah bangsa perlu dilakukan untuk merekam proses sejarah agar tidak lenyap begitu saja. Dari sinilah historiografi nasional diperlukan sebagai upaya memelihara rekam jejak […]
Bulan Ramadan pada dasarnya adalah bulan yang suci bagi umat muslim di seluruh penjuru dunia. Pada bulan ini umat muslim melaksanakan rukun islam yang ke-3, yakni berpuasa selama satu bulan penuh. Di sisi lain, bulan ini juga menjadi bulan yang sangat dinantikan karena banyak keberkahan serta berbagai ibadah akan diganjar berlipat pahala. Pada masa awal […]
Jazirah Arab merupakan sebuah semenanjung besar (jazirah) di wilayah Asia bagian barat daya yang bersimpangan dengan Afrika dan Asia. Luas Jazirah Arab kurang lebih sekitar 3.237 km persegi dengan total penduduk mencapai lebih dari 86 juta jiwa. Jazirah Arab ini dikenal sebagai tempat awal perkembangan Islam hingga saat ini. Daerah Jazirah Arab juga disebut dengan […]
Era kolonialisme dan penjajahan banyak terjadi pada zaman dahulu. Hal tersebut dilakukan oleh negara yang merasa memiliki kuasa terhadap negara-negara yang dianggap kurang berdaya. Tujuannya dapat beragam, seperti memperluas wilayah kekuasaan, mendapatkan sumber daya, menyebarkan ideologi maupun keyakinan, dan lain sebagainya. Beberapa benua yang negaranya cukup banyak dijajah, di antaranya yaitu Afrika, Asia, dan Afrika. […]
Peperangan pada umumnya terjadi akibat konflik yang sudah berlangsung dalam waktu lama dan ketika dirasa sudah tidak ada lagi cara lain, jalur kekerasan ini akhirnya dipilih. Dalam sejarah, terdapat banyak sekali peperangan yang pernah terjadi khususnya karena perebutan kekuasaan. Di antara berbagai perang yang pernah terjadi, tidak semuanya berlangsung dengan waktu yang cukup lama, melainkan […]
Jakarta atau Batavia sejak dulu selalu menjadi sentra pemerintahan. Namun, tahukah kamu bahwa daerah ini juga turut melahirkan para tokoh-tokoh pejuang yang hebat? Mereka yang rela mengorbankan dirinya untuk kemerdekaan. Siapa saja tokoh pahlawan asal Jakarta? Selengkapnya akan kita bahas berikut ini. 1. Mohammad Husni Thamrin Mohammad Husni Thamrin atau yang lebih dikenal dengan MH […]
Bangka Belitung terletak di bagian timur Pulau Sumatera atau dekat dengan Provinsi Sumatera Selatan. Provinsi Kepulauan Bangka Belitung terdiri dari dua pulau utama yakni Bangka dan Belitung serta pulau-pulau kecil yang ada di sekitarnya. Paling tidak ada sekitar 470 buah yang ada di Bangka Belitung yang telah memiliki nama. Namun, hanya 50 pulau yang berpenghuni. […]