5 Faktor Penyebab Ibukota Indonesia Pindah dari Jakarta ke Kalimantan

Ibu kota negara Indonesia saat ini masih berada di pulau Jawa, yaitu di DKI Jakarta. DKI Jakarta atau yang dulu dikenal dengan nama Batavia, bukanlah satu-satunya kota yang pernah ditetapkan sebagai ibukota. Kota yang pernah menjadi pusat dari negara Indonesia diantaranya adalah Yogyakarta, Bukittinggi, dan juga Jakarta.  Presiden Jokowi dalam rapatnya pada tanggal 29 April […]

4 Sumber Daya Alam Jakarta dan Penjelasannya

Jakarta atau yang biasa disebut dengan Daerah Khusus Ibukota (DKI) Jakarta berlokasi di bagian utara barat Pulau Jawa berbatasan langsung dengan Provinsi Banten dan Jawa Barat. Karena luas wilayahnya yang tidak terlalu besar, tentunya provinsi yang juga menjadi pusat ibukota negara Indonesia ini tidak memiliki banyak cadangan sumber daya alam yang melimpah jika dibandingkan dengan […]

10 Senjata Tradisional Jakarta dan Penjelasannya

Setelah membahas mengenai senjata tradisional Jawa Barat, kali ini kita akan membahas senjata tradisional dari DKI Jakarta. Sama dengan daerah-daerah lainnya di Indonesia, Jakarta juga memiliki senjata tradisional. Jakarta yang dimaksud disini adalah suku Betawi, yaitu suku asli yang bermukim di wilayah Jakarta. Beberapa senjata mulanya adalah barang-barang yang biasa digunakan sehari-hari, seperti untuk bertani […]