Keynes ialah salah satu tokoh ekonom yang sangat mempengaruhi pada abad ke – 20 dan memimpin revolusi pemikiran eknomi, serta pendiri teori makroekonomi modern. Hasil pemikiran -pemikirannya sering menjadi dasar mazhab ekonomi Keynesian serta seluruh turunanya. Teori ini mempromosikan suatu ekonomi campuran, dimana baik sektor negeri maupun sektor swasta memegang kedudukan penting. Kebangkitan ekonomi Keynesianisme […]