Revolusi Perancis merupakan revolusi terbesar yang terjadi pada tahun 1789 sampai dengan 1799 di dunia yang dipimpin oleh Napoleon Bonaparte yang memiliki penyebab utama dari revolusi perancis ialah ketidakpuasan terhadap ancien regime. Ancien regime, memiliki artinya suatu sistem aristrokatik di Perancis yang dibawah oleh pemerintahan dinasti Valois dan Bourbon pada abad ke-14 sampai dengan 18. […]
Tag: Tokoh dunia
Revolusi Amerika terjadi pada saat Revolusi kolonial yaitu pada tahun 1765 sampai dengan 1783. Pada saat itu Patriot Amerika di tiga belas koloni berhasil mengalahkan Britania Raya dalam perang Revolusi Amerika dengan bantuan Perancis dalam meraih kemerdekaan dari Britania Raya dan berhasil mendirikan negara Amerika Serikat. Adapun tokoh-tokoh Revolusi Amerika, diantaranya yaitu : 1. Thomas […]
Revolusi Rusia merupakan revolusi yang memiliki pengaruh begitu besar kepada dunia, Revolusi Rusia ini terjadi pada tahun 1917 sampai dengan 1923. Revolusi Rusia terjadi karena terdapat banyaknya masalah yang terjadi salah satunya krisis ekonomi politik pada awal abad ke-20. Tokoh-tokoh yang ikut berperan dalam Revolusi Rusia, ialah: 1. Nicholas II Nicholas II merupakan seorang kaisar […]
Berikut ini 10 tokoh dunia yang menginspirasi anak-anak muda untuk pantang menyerah dan kerja keras untuk meraih impian mereka, diantaranya : 1. Ludwig van Beethoven Tokoh dunia yang menginspirasi pertama yaitu Ludwig van Beethoven. Ludwig van Beethoven adalah seorang komposer terbaik dalam sejarah dunia musik. Beliau merupakan tokoh penting dalam transisi era klasik dan romantic […]
Nama Alexander Graham Bell menjadi begitu akrab di telinga masyarakat dunia sebagai orang yang berjasa atas penemuan teleponnya. Ia adalah seorang ilmuwan yang lahir di Edinburgh, Skotlandia pada 3 Maret 1847 dan meninggal pada 2 Agustus 1922 di Kanada. Bell selain merupakan seorang ilmuwan , ia juga seorang penemu, profesor dan juga insinyur serta guru […]
Prestasi merupakan sesuatu hal yang ingin dicapai oleh siapapun. Prestasi tersebut ada yang berguna untuk diri sendiri, bagi lingkungan, bangsa, atau bahkan sampai tingkat dunia. Prestasi tersebut bisa diraih oleh siapapun dengan kondisi apapun tanpa pandang bulu sekalipun orang itu merupakan penyandang disabilitas. Disabilitas sendiri merupakan suatu keadaan atau kondisi dimana orang tersebut mengalami keterbatasan […]
Dalam sejarah tercatat sejumlah tokoh muslim turut memberikan pengaruh besar pada sejarah peradaban umat manusia. Diantaranya ada yang merupakan tokoh keagamaan, tokoh politik, hingga ilmuwan. Berikut adalah daftar 10 tokoh muslim berpengaruh di dunia di masa lalu dan di masa kini. 1. Muhammad bin Abdullah Muhammad bin Abdullah merupakan tokoh muslim paling berpengaruh, karena beliau […]
Komunisme adalah sebuah ideologi untuk sistem ekonomi yang diterapkan di beberapa negara. Ideologi ini diperkenalkan pertama kali oleh Marx dan Friedrich Engels pada 21 Februari 1848. Ideologi tanpa kelas ini memiliki beberapa tokoh yang berpengaruh di dunia. Tokoh-tokoh tersebut antara lain sebagai berikut. 1. Vladimir Lenin Vladimir Lenin adalah tokoh yang paling berjasa di Uni […]
Fisika merupakan cabang ilmu sains atau ilmu pengetahuan alam yang secara khusus membahas dan mengkaji mengenai sifat dan fenomena alam serta segala interaksi yang terjadi di dalamnya. Ilmu fisika sendiri memiliki peran yang sangat penting dan fundamental bagi perkembangan teknologi dalam kehidupan manusia. Pengkajian, penemuan, dan perkembangan ilmu fisika tentunya tidak lepas dari peran para […]
Berikut ini akan kami jelaskan beberapa pendapat para ahli mengenai ilmu Geografi. 1. Menurut Ferdinand Von Richthofen dalam Suharyono dan Moch. Amien (1994:13) Geografi adalah ilmu yang mempelajari gejala, sifat-sifat permukaan bumi dan penduduknya yang disusun berdasarkan letaknya. Selain itu juga menerangkan tentang sifat-sifat permukaan bumi beserta penduduknya disusun menurut susunannya, dan menerangkan baik tentang […]