Kalimat Penjelas Tidak Padu

Pengertian Kalimat Penjelas Tidak Padu Terkadang di dalam sebuah paragraf ditemukan kalimat yang terlihat cukup jauh dari pembahasan atau topik diskusi. Bahkan tidak jarang jika kalimat tersebut tidak mendukung ide utama dalam suatu paragraf. Kalimat yang tidak sesuai dengan isi suatu paragraf dinamakan dengan kalimat penjelas tidak padu. Pengertian lain mengenai kalimat penjelas tidak padu […]

Menentukan Unsur Teks Kalimat Utama Atau Penjelas

Ketika melihat suatu teks baik pada karya sastra maupun karya ilmiah terkadang pembaca kesulitan menemukan kalimat utama. Padahal setelah menemukan kalimat utama akan lebih mudah menemukan kalimat penjelasnya. Pada jenis-jenis paragraf yang terkandung di suatu unsur teks, kalimat utama seringkali menjadi ambigu maknanya dengan gagasan utama. Untuk itulah pembaca harus memahami perbedaan kalimat utama dan […]