Hal paling utama ketika menulis adalah pokok pikiran, biasanya pokok pikiran diletakkan pada sebuah paragraf dengan kalimat yang bervariasi. Pokok pikiran biasa disebut juga sebagai kalimat pokok, ide pokok atau ide pemikiran. Pokok pikiran bisa juga disebut sebagai kalimat topik ataupun kalimat utama. Sehingga biasanya dalam satu paragraf terdapat dua unsur penting. Unsur yang pertama […]
Tag: kalimat utama
Menurut KBBI paragraf adalah bagian bab dalam suatu karangan yang mengandung satu ide pokok dan penulisannya dimulai dengan garis baru atau sering di sebut juga sebagai alinea. Bacaan yang kita baca terdiri dari beberapa paragraf dan terdiri dari kalimat utama, kalimat penjelas, ide pokok, serta kesimpulan paragraf. Kalimat utama merupakan kalimat yang memuat ide pokok […]
Sebuah paragraf biasanya terdiri dari beberapa kalimat berdasarkan suatu topik yang telah ditentukan. Dari beberapa kalimat dalam paragraf itu, tentu terdapat satu kalimat yang menjadi inti dari pembahasan paragraf tersebut. Kalimat inti itulah yang disebut dengan kalimat utama. Pengertian Kalimat Utama Paragraf Kalimat utama paragraf adalah sebuah kalimat yang menjadi pokok kalimat atau pun inti […]
Pengertian Kalimat Penjelas Tidak Padu Terkadang di dalam sebuah paragraf ditemukan kalimat yang terlihat cukup jauh dari pembahasan atau topik diskusi. Bahkan tidak jarang jika kalimat tersebut tidak mendukung ide utama dalam suatu paragraf. Kalimat yang tidak sesuai dengan isi suatu paragraf dinamakan dengan kalimat penjelas tidak padu. Pengertian lain mengenai kalimat penjelas tidak padu […]
Kalimat utama dalam paragraf merupakan salah satu dasar yang sangat penting, sehingga kita bisa mengetahui apa yang ingin disampaikan penulis pada paragraf itu. Pengertian Sebelum mengetahui ciri-ciri mengenai kalimat utama, kami akan menjelaskan mengenai pengertiannya dulu sehingga lebih mudah ketika menentukan kalimat utama nantinya. Kalimat utama sendiri merupakan pokok pikiran yang utama atau bisa disebut […]
Ketika melihat suatu teks baik pada karya sastra maupun karya ilmiah terkadang pembaca kesulitan menemukan kalimat utama. Padahal setelah menemukan kalimat utama akan lebih mudah menemukan kalimat penjelasnya. Pada jenis-jenis paragraf yang terkandung di suatu unsur teks, kalimat utama seringkali menjadi ambigu maknanya dengan gagasan utama. Untuk itulah pembaca harus memahami perbedaan kalimat utama dan […]
Penggunaan paragraf memang sering kita jumpai dalam berbagai penulisan mulai dari bacaan berita, artikel, hingga tutorial dan cerita fiksi memiliki paragraf untuk menguraikan gagasan utamanya. Paragraf ini sendiri merupakan susunan kalimat atau kumpulan kalimat yang memiliki tujuan dan arti. Pengertian Paragraf Paragraf merupakan kumpulan kalimat yang berisi kalimat utama diikuti kalimat pelengkap. Biasanya paragraf di […]
Untuk membuat sebuah teks, tentu saja kita perlu memahami tentang kata dan kalimat. Kalimat merupakan unsur yang sangat penting di dalam sebuah teks. Mengapa? Karena sebuah teks tidak akan menjadi sebuah teks jika di dalamnya tidak ada kalimat-kalimat. Kalimat merupakan rangkaian dari kata-kata yang tersusun dan tentunya memiliki arti yang dapat dipahami oleh si pembaca. […]
Perbedaan gagasan utama dan kalimat utama dalam membuat suatu naskah atau paragraf yang baik tentunya didukung oleh struktur kalimat yang baik pula. Untuk itu sebelum membuat suatu cerita atau naskah ada baiknya kita memahami terlebih dahulu mengenai kalimt utama. Namun seringkali pengarang masih kebingungan untuk membedakan antara gagasan utama dengan kalimat utama. Untuk itu mari […]
Mencari kalimat pokok dan ide pokok dalam suatu paragraf seringkali muncul dalam soal – soal bahasa indonesia mulai dari tingkat SD hingga SMA. Meskipun soal – soal ini telah sering kali dibahas namun dalam mengerjakannya maasih saja banyak siswa yang bingung dan terbalik antara kalimat utama dengan ide pokok. Untuk itu kali ini saya akan […]