Seni Vokal Solo : Pengertian, Jenis, Teknik, Kriteria yang Diperhatikan

Seni vokal merupakan sebuah seni yang menghasilkan suara dari mulut manusia. Suara tersebut dihasilkan dari getaran pita suara yang berada dalam mulut manusia. Adapun dalam hal ini, seni vokal yang akan dijelaskan ialah seni vokal solo. Pengertian Seni Vokal Solo Seni vokal solo merupakan suatu seni dalam bernyanyi yang dilakukan oleh satu orang atau individu […]

Teknik Vokal: Pengertian dan Jenisnya

Pada ajang pencarian bakat seni musik yang kerap kali disiarkan di media elektronik, penguasaan teknik vokal seringkali diucapkan oleh para juri. Penguasaan teknik vokal ini memang lazim digunakan dalam penilaian maupun kritik musik bagi para penyanyi. Namun meski begitu, tak semua orang termasuk beberapa penyanyi paham dengan teknik vokal. Kali ini kita akan membahas lebih […]