Perkembangan Pers di Indonesia Terlengkap

Secara umum pers adalah media massa yang melakukan kegiatan jurnalistik dalam bentuk tulisan, suara dan gambar serta data maupun grafik dengan menggunakan media elektronik, media cetak dan media lainnya. Fungsi pers di Indonesia yaitu sebagai media informasi, media edukasi, media hiburan, media kontrol sosial, dan lembaga ekonomi. Perkembangan Pers Di Indonesia Sebelum Indonesia Merdeka Pers […]

Pers: Pengertian – Fungsi dan Perannya

Di Indonesia, kebebasan  pers yang ada sekarang telah mengalami beberapa proses panjang sebelumnya. Hal tersebut sangat terlihat pada masa orde baru yang mana berada dalam kepemimpinan Presiden Soeharto. Segala bentuk kebebasan pers sangat dibatasi. Semua informasi yang tersebar dikalangan masyarkat sifatnya hanyalah satu arah. Tidak akan ada yang dapat menyebarkan informasi kepada masyarakat, kecuali telah […]

5 Jenis Tulisan Jurnalistik Pada Media Massa

Media massa adalah sarana sebagai tempat penyampaian dan juga mempublikasikan sebuah berita. Kenapa dinamakan media massa? Karena dalam menyampaikan informasi kita membutuhkan saluran komunikasi yang disebut media. Istilah media massa yang kita kenal saat ini merujuk pada pemanfaatan sebagi media bacaan masyarakat. Media massa adalahsarana untuk menyalurkan atau mempublikasikan berita kepada publik. Bentuk media massa […]

7 Karakteristik Televisi dan Penjelasannya

Televisi merupakan media komunikasi massa yang sangat disegani oleh masyarakat. Sebagian masyarakat beranggapan bahwa media televisi lebih menyajikan informasi yang detail dan jelas. Hal tersebut karena didukung dengan karakteristik dari televisi sendiri yang mampu menyajikan informasi secara audio visual. Karakteristik televisi merupakan ciri khas dari televisi yang hanya dimiliki oleh televisi. Yang mana berbagai karakteristik […]

8 Karakteristik Radio dan Penjelasannya

Radio merupakan media hiburan yang bersifat audiotif. Namun, dalam perkembangannya radio mengalami persaingan dengan televisi. Televisi merupakan media hiburan yang tidak hanya menyajikan informasi secara audiotif melainkan juga dengan visual. Walaupun, begitu radio tetap digemari oleh beberapa kalangan masyarakat. Sebagian orang beranggapan bahwa, semua informasi di radio lebih detail, lebih interaktif dan lain sebagainya. Radio […]

Komunikasi Massa : Pengertian, Ciri-Ciri, dan Fungsinya

Perkembangan media di Indonesia tidak luput dari peran komunikasi massanya. Komunikasi massa juga seringkali disebut dengan komunikasi media massa. Secara umum, komunikasi massa merupakan cara penyampaian suatu pesan, kepada sejumlah orang dalam waktu yang serempak. Komunikasi massa dapat berlangsung melalui media massa yang ada sekarang. Perkembangan media massa yang sangat pesat, menyebabkan  informasi massa mudah sekali tersebar. Informasi […]

Jenis-jenis Media Massa dan Contohnya

Pada era globalisasi ini, tentunya sudah terdapat banyak jenis media massa. Yang turut andil dalam menyebarkan informasi pada masyarakat. Perlu diketahui, media massa merupakan alat yang digunakan dalam menyampaikan pesan-pesan dari sumber kepada khalayak (menerima) dengan menggunakan alat-alat komunikasi mekanis seperti surat kabar, film, radio, TV (Cangara, 2002). Lalu apa saja jenis jenis media massa? […]

Contoh Tajuk Rencana Dalam Media Massa

Tajuk rencana adalah induk karangan berupa artikel opini yang berisi pendapat, pandangan atau analisis redaksi dari sebuah media massa mengenai masalah aktual. Tajuk rencana yang juga dikenal dengan istilah editorial adalah artikel pokok dalam surat kabar yang berisi pandangan redaksi terhadap suatu peristiwa yang sedang menjadi pembicaraan di saat tertentu. Umumnya topik yang dibahas dalam […]