Ras Negroid: Sejarah, Ciri, dan Contohnya

Konsep ilmiah tradisional tentang ras mengacu pada homogenitas biologis seperti yang didefinisikan oleh beberapa ciri fenotip. Ciri fenotip meliputi fisik atau biologis dan susunan genetik. Terdapat konsep ras dan etnis dalam literatur biologi yang pertama kali dikenalkan oleh Buffon pada tahun 1749. Konsep tersebut digunakan untuk tujuan epidemiologis, klinis dan perencanaan. Dari berbagai ras di […]