Perumusan Pancasila Pada Masa Penjajahan Jepang Beserta Penerapannya

Setelah Belanda, Jepang menjadi negara yang menjajah Indonesia. Tidak seperti Belanda yang memang dari awal secara terang-terangan ingin menguasai Indonesia. Jepang datang ke Indonesia dengan iming-iming sebagai saudara se-Asia. Pura-pura memberikan pertolongan, namun sebenarnya Jepang sama saja dengan Belanda ingin menguasai Indonesia. Banyak penderitaan yang ditinggalkan oleh penjajahan Jepang. Jepang menjadikan Indonesia sebagai pasokan alat-alat […]

Perumusan Pancasila: Sejarah – Tokoh dan Prosesnya

Pancasila yang merupakan lambang negara Indonesia adalah sumber dasar negara dan pandangan hidup bangsa. Pancasila tidak lahir melalui proses yang singkat, namun disana ada banyak rintangan dan saling kompromi yang harus dilakukan oleh para tokoh perjuangan bangsa sehingga menghasilkan rumusan Pancasila sebagaimana yang kita ketahui saat ini. Hakikat Pancasila Istilah Pancasila sebenarnya sudah dikenal sejak […]