Pipet Volumetrik: Pengertain, Fungsi dan Cara Menggunakan

Apa itu Pipet Volumetrik?  Pipet volumetrik atau bernama lain pipet gondok adalah sebuah alat yang digunakan dalam laboratorium yang digunakan untuk mengukur dan mentransfer volume cairan dengan akurasi yang tinggi.  Pipet ini memiliki tingkat akurasi yang lebih tinggi dari pipet biasa karena hanya dapat mengukur satu ukuran volume saja. Benda ini dirancang untuk mentransfer volume […]