Tari Manuk Dadali : Pengertian, Fungsi, dan Maknanya

Indonesia adalah salah satu negara kepulauan dengan jumlah provinsi lebih dari tiga puluh. Setiap provinsi pastinya memiliki kebudayaan dan adat istiadat yang berbeda. Perbedaan inilah yang melahirkan beragam kreasi seni yang diciptakan masyarakatnya. Salah satunya bentuk ekspresi masyrakat terhadap gerak dan musik adalah seni tari. Salah satu provinsi di Pulau Jawa yang kaya akan tradisi […]

Tari Gandrung : Sejarah, Gerakan, dan Ciri Khasnya

Salah satu kesenian khas dunia yang dipercaya memiliki usia ratusan bahkan ribuan tahun adalah seni tari. Seni tari sendiri memiliki berbagai makna dan tujuan sesuai dengan perkembangan masyarakat setempat yang menciptakan tari itu sendiri. Setiap tarian pastinya akan dengan jelas menggambarkan perkembangan kebudayaan suatu masyarakat daerah. Keunikan serta kepiawain penari dalam membawakan tariannya akan menjadi […]

Tari Dayak : Sejarah, Jenis, dan Maknanya

Indonesia merupakan salah satu negara yang terkenal akan keberagaman suku dan adat istiadat. Salah satu suku yang memiliki kenamaan di Indonesia adalah Suku Dayak. Suku Dayak merupakan salah satu suku yang terkenal tersebar mendiami di Pulau Kalimantan. Pulau Kalimantan sendiri secara administratif terbagi menjadi beberapa provinsi seperti provinsi Kalimantan Timur, Kalimantan Barat, Kalimantan Selatan, dan […]

Tari Enggang : Sejarah, Makna, dan Gerakannya

Tari merupakan salah satu kesenian tradisional yang telah berusia ratusan tahun di Indonesia. Luasnya Nusantara serta adanya berbagai suku yang mendiaminya membuat Indonesia kaya akan kumpulan tari tradisonal. Salah satu tari tradisional yang samapi sekarang masih ada adalah Tari Enggang. Tari Enggang atau seringkali disebut sebagai Tari Burung Enggang adalah salah satu tari tradisional yang […]

Tari Cangget : Pengertian, Macam, dan Gerakannya

Tari merupakan salah satu kesenian yang mentitik beratkan pada gerak badan berirama yang dilakukan pada tempat dan waktu tertentu guna keperluan tertentu seperti pergaulan, mengungkap perasaan, maksud, serta pikiran. Kemunculan tari sendiri diprediksi telah berusia lebih dari 500 tahun lalu. Setiap daerah di Indonesia memiliki berbagai tarian adat sesuai dengan keanekaragaman adat yang berlalu di […]

15 Tarian dari Sumatera Barat

Tarian tradisional merupakan salah satu budaya yang ada sejak zaman dahulu dan masih terus dilestarikan hingga sekarang. Sumatera Barat, merupakan provinsi di Indonesia yang memiliki keragaman tari khas daerah yang populer sampai ke manca negara. Banyak sekali tarian dari Sumatera Barat yang menjadi kebanggaan masyarakat, misalnya seperti tari piring dan tari rancak. Tarian dari Sumatera […]