4 Sumber Daya Alam di Dataran Rendah yang Perlu diketahui

√ Edu Passed Pass quality & scientific checked by advisor, read our quality control guidelance for more info

Sebelumnya kita sudah membahas mengenai sumber daya alam di dataran tinggi, kali ini kita akan membahas sumber daya alam pada dataran rendah, Yuk simak pembahasan berikut ini,

1. Perikanan

Hasil perikanan dari dataran rendah juga tidak bisa dipandang sebelah mata. Ada beragam jenis ikan air tawar baik yang berasal dari sungai maupun rawa-rawa. Namun, saat ini sudah banyak usahabudidaya ikan air tawar yang dilakukan di dataran rendah.

2. Tanah subur

Sumber daya paling penting di dataran rendah adalah tanah yang subur. Tanah dapat membantu menumbuhkan buah yang baik. Buah-buahan populer termasuk apel, pir, anggur, persik, dan banyak lagi Petani menanam sayuran buah seperti buah persik, apel dan anggur.

3. Peternakan

Wilayah dataran rendah juga banyakmelakukan usaha peternakan dan hewan ternak yang diusahakan yakni ayam, bebek,sapi, kambing, domba hingga kerbau. Di beberapa tempat, ada juga yang melakukanperkembangbiakan kuda yang dimanfaatkan sebagai alat transportasi khususnya didaerah yang jauh dari keramaian dan berada di wilayah terpencil.

4. Mineral

Ada banyak mineral yang ditambang di dataran rendah seperti bijih besi, seng, perak, batu bara, tembaga dan timah. Mineral ini adalah sumber daya tak terbarukan sehingga tidak dapat digunakan kembali dan terbatas.

fbWhatsappTwitterLinkedIn