Terdapat berbagai jenis pencemaran lingkungan yang dirasakan makhluk hidup dengan faktor berbeda dan salah satunya adalah pencemaran suara akibat gangguan dari sumber suara yang tidak dibutuhkan. Pencemaran suara dikenal juga dengan kebisingan yang banyak dikenal di masyarakat dan penyebab dari pencemaran suara perlu diketahui oleh masyarakat luas. Dampak dari pencemaran suara akan berakibat fatal bagi […]
Tag: pencemaran lingkungan
Perkembangan pada era globalisasi yang ditandai dengan kemunculan teknologi memberikan pengaruh terhadap pencemaran lingkungan. Misalnya saja, limbah industri yang dapat berupa cairan, gas, maupun padatan yang dikeluarkan oleh alat-alat teknologi industri ke dalam lingkungan. Pencemaran atau polusi adalah masuknya zat, mahkluk hidup, energi, dan/atau komponen lain ke dalam air atau udara. Pada umumnya, pencemaran dapat […]
Pencemaran tanah adalah masalah serius yang terjadi karena kerusakan yang disebabkan oleh aktivitas manusia dan alam. Konsekuensi dari pencemaran tanah ini dapat mempengaruhi kualitas lingkungan dan menurunkan kualitas tanah sebagai sumber makanan. Ini mengakibatkan kerugian besar bagi masyarakat dan lingkungan. Dalam artikel ini, akan dibahas penyebab terjadinya pencemaran tanah, sehingga kita dapat memahami dan mencegah […]
Pencemaran air dapat terjadi karena ulah manusia sendiri, adapun hal hal yang menyebabkan pencemaran air antara lain seperti adanya limbah industri, limbah rumah tangga, limbah pertanian hingga kebocoran pipa yang ditimbun di dalam tanah. Pencemaran air dibagi menjadi beberapa jenis salah satunya ada pencemaran air mikroorganisme disebabkan karena adanya mikroorganisme yang berkembang di dalam air […]
Manusia dengan segala kehebatan dan rasa ingin tahunya telah semakin maju dan berkembang seiring dengan perkembangan zaman dimana banyak sekali temuan- temuan baru yang memudahkan segala aktivitas kehidupan manusia kedepannya. Semua perkembangan yang menakjubkan itu tentu membawa dampak positif bagi kelangsungan hidup manusia, seperti didirikannya berbagai macam gedung yang berfungsi sebagai pusat industri dan lain […]
Di zaman modern seperti sekarang ini, air menjadi masalah yang harus mendapatkan perhatian yang serius. Air merupakan kebutuhan utama bagi proses kehidupan makhluk hidup di bumi, sehingga kehidupan di bumi sangat bergantung pada adanya air. Untuk mendapatkan air yang dengan kualitas yang baik sesuai dengan standar tertentu, saat ini sudah cukup sulit untuk didapatkan. Hal […]
Tanah termasuk komponen penting dalam aktivitas makhluk hidup. Sebagai lapisan terluar di Bumi, tanah memiliki sejuta manfaat. Tanah memuat beberapa kandungan, seperti mineral, bahan organik, anorganik, air, mikroorganisme, dan udara. Bagi manusia, tanah berperan sebagai media untuk menanam tanaman yang dapat dinikmati sehari-hari. Misalnya saja untuk menanam sayuran hingga bunga hias yang mempercantik pekarangan rumah. […]
Pencemaran udara banyak ditemui di kota-kota besar, seperti Jakarta. Pencemaran udara merupakan sesuatu yang buruk dan harus segera ditangani oleh masyarakat-masyarakat disekitar. Namun, sebelum itu apakah sudah tahu dengan pengertian pencemaran udara? Pencemaran udara yaitu masuknya substansial baru dalam udara disekitarnya yang mana menyebabkan kerusakan pada makhluk hidup dalam jangka waktu pendek maupun panjang. Pencemaran […]
Perubahan suhu bumi yang meningkat, lapisan es bumi mencair, rusaknya terumbu karang serta penyakit kulit, hanyalah beberapa dampak dari berbagai pencemaran lingkungan. Semua mahkluk hidup di bumi ini kualitas kehidupannya tergantung dengan kondisi air, udara dan tanah. Di Indonesia sendiri hal-hal yang berkaitan dengan lingkungan dan pencemaran diatur di dalam Undang-undang RI No.23 Tahun 1997 […]
Besarnya angka kepadatan penduduk di bumi dari tahun ke tahun secara signifikan berpengaruh terhadap aktivitas manusia yang meningkat. Peningkatan aktivitas manusia ini berdampak terhadap tingkat pencemaran lingkungan yang semakin tinggi. Membahas pencemaran lingkungan, pengertian pencemaran lingkungan sendiri telah tertera dalam UU No. 32 Tahun 2009 tentang “Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup.” Pencemaran lingkungan hidup adalah […]