5 Manfaat Akuntan Bagi Perusahaan yang Perlu diketahui

Akuntan adalah seorang ahli yang memonitor dan mencatat alur keuangan yang ada dalam suatu perusahaan , semua alur keuangan dan segala jenis transaksi harus dapat dipertanggung jawabkan dan dikerjakan dengan teliti demi keuangan perusahaan yang sehat dan sesuai dengan ketentuan perusahaan. Tugas seorang akuntan merupakan tugas penting yang dapat menggambarkan kondisi keuangan suatu perusahaan dan […]

Penyebab Perusahaan Bangkrut Beserta Solusinya

Sebagai sebuah badan usaha yang melakukan kegiatan ekonomi, adakalanya sebuah perusahaan mengalami kemunduran dalam usahanya yang bisa jadi berujung pada kebangkrutan. Secara umum bangkrut bisa dikatakan sebagai kondisi perusahaan yang tidak sehat dan mengalami penurunan keuntungan atau bahkan kerugian sehingga tidak lagi memungkinkan untuk melanjutkan operasional perusahaan lebih lanjut. Menurut Martin dalam Fakhrurozie (2007:15), kebangkrutan […]

Emiten: Pengertian – Tujuan dan Alasannya

Pada pembahasan kali ini kita akan membahas mengenai Emiten, berikut pembahasannya. Pengertian Emiten Emiten adalah lembaga atau perusahaan yang melakukan penawaran umum atau sekuritas. Kegiatannya antara lain menerbitkan dan menjual sekuritas seperti saham, obligasi, warant, surat bergarha negara, Efek Beragun Aset dan lain-lain Perusahaan swasta dan BUMN termasuk emiten dan kegiatan emiten telah diatur di […]

Disiplin Kerja: Pengertian – Tujuan dan Contohnya

Di dalam bekerja sseorang individu baik itu para pekerja hingga pimpinan perusahaan harusnya memiliki sikap disiplin di dalam bekerja. Dikarenakan sikap disiplin bekerja ini dapat memberikan beberapa manfaat atau dampak yang positif, baik itu untuk pekerja, pemimpin bahkan perusahaan. Pada materi kali ini kita akan membahas mengenai disiplin kerja yang meliputi pengertian, tujuan, aspek, indikator, […]

Manajemen Biaya: Pengertian – Jenis dan Contohnya

Pada materi kali ini kita akan membahas secara lengkap mengenai manajemen biaya yang sangat penting untuk dilakukan beberapa perusahaan. Materi ini meliputi pengertian, tujuan, manfaat, konsep, prinsip, macam dan tahapannya. Pengertian Manajemen Biaya Menurut Para Ahli Deden MulyanaManajemen biaya merupakan sistem yang didesain untuk menyediakan informasi baik bersifat keuangan (pendapatan dan biaya) maupun non keuangan […]

8 Kualifikasi Seorang Manajer yang Harus Dipahami

Seseorang yang menduduki posisi jabatan sebagai manajer disyaratkan untuk mempunyai kualitas yang dimana setiap sistem perusahaan sering kali berbeda dengan sistem lain. Oleh karena itu, sangat sulit sekali untuk menentukan kualifikasi seorang manajer sebagai seorang pemimpin yang berlaku dalam segala situasi dan kondisi. Seorang manajer merupakan pimpinan di suatu perusahaan dengan memiliki kelebihan individual teknik […]

Tanggung Jawab Sosial Perusahaan: Pengertian – Tujuan dan Manfaatnya

Sebuah citra perusahaan salah satunya dapat dilihat dari bentuk tanggung jawab sosialnya terhadap pemangku kepentingan (stakeholder), masyarakat, maupun lingkungan sekitar. Namun tahukah Anda apa itu Tanggung Jawab Sosial Perusahaan atau yang sering disebut dengan Corporate Social Responbility? Mari simak penjelasan dibawah ini. Pengertian Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Pengertian Secara Umum Secara umum, tanggung jawab sosial […]

7 Perusahaan Terbesar di Indonesia Beserta Profilnya

Tidak bisa dipungkiri bahwa pertumbuhan ekonomi Indonesia turut dipengaruhi oleh keberadaan beberapa jenis perusahaan besar baik itu perusahaan milik pemerintah maupun perusahaan milik swasta. Berikut adalah daftar 10 perusahaan terbesar di Indonesia berdasarkan kepemilikan aset dan labanya sebagaimana yang tercatat dalam website resmi Bursa Efek Indonesia (BEI). 1. Pertamina Pertamina merupakan perusahaan milik negara yang […]

5 Perusahaan Terbesar di Dunia yang Perlu diketahui

Dalam dunia ekonomi dan perdagangan dunia, ada banyak sekali faktor yang menyebabkan pertumbuhan ekonomi dan nilai perdagangan global mengalami pasang surut. Terlepas dari hal tersebut, ada perusahaan-perusahaan besar di dunia yang berhasil mencatatkan nilai laba yang fantastis. Dalam Global 2000 yang dirilis oleh majalah ekonomi terkemuka Forbes 2019, disebutkan beberapa perusahaan besar dunia yang memiliki […]

4 Manfaat Magang bagi Perusahaan yang Perlu diketahui

Sebelumnya kita sudah membahas manfaat magang bagi mahasiswa, dan sekarang kita akan membahas manfaat magang untuk perusahaan. Pemagangan diartikan sebagai bagian dari sistem pelatihan kerja yang diselenggarakan secara terpadu antara pelatihan di lembaga pelatihan. Dengan bekerja secara langsung di bawah bimbingan dan pengawasan instruktur atau pekerja yang lebih berpengalaman dalam proses produksi barang dan/atau jasa […]