Salah satu jenis paragraf berdasarkan letak kalimat utamanya adalah paragraf deduktif. Paragraf deduktif adalah paragraf yang letak gagasan utamanya berada di awal paragraf. Deduktif sendiri berarti bersifat deduksi. Deduksi merupakan penarikan simpulan dari umum ke khusus. Dengan demikian, paragraf deduktif adalah paragraf yang menyajikan pernyataan umum di awal paragraf, kemudian baru diikuti dengan kalimat-kalimat penjelas. […]
Tag: teks
Pertentangan berarti berlawanan atau bertentangan. Lalu bagaimana dengan paragraf pertentangan? Setelah sebelumnya membahas mengenai paragraf perbandingan yang membandingkan dua hal yang memiliki persamaan, sekarang kita akan membahas mengenai paragraf pertentangan. Berbeda dengan paragraf perbandingan, paragraf pertentangan menyajikan dua hal yang sangat bertolak belakang. Oleh karena itu, paragraf pertentangan banyak menggunakan kata yang menunjukan pertentangan seperti: […]
Klasifikasi diartikan sebagai penyusunan dalam kelompok atau golongan menurut kaidah yang telah ditetapkan. Pengklasifikasian umumnya dilakukan dengan tujuan mempermudah untuk mengenali, memahami, dan membandingkan hal atau benda yang diklasifikasikan. Lalu, bagaimana dengan paragraf klasifikasi? Seperti halnya klasifikasi, paragraf klasifikasi adalah paragraf yang membahas mengenai pengkasifikasian atau penggolongan suatu hal yang saling berkaitan satu sama lain. […]
Salah satu jenis teks yang sering kita temukan adalah teks eksplanasi. Pada kesempatan kali ini kita akan membahas mengenai empat jenis teks eksplanasi beserta penjelasan dan contohnya. Simak pembahasan berikut ini. Teks eksplanasi merupakan teks yang berisi informasi mengenai suatu peristiwa atau kejadian terjadi. Teks eksplanasi adalah teks yang menjelaskan mengapa dan bagaimana suatu peristiwa […]
Setelah membahas berbagai jenis teks dan pola perkembangannya, kali ini kita akan membahas mengenai jenis paragraf berdasarkan pola pengembangannya. Paragraf adalah bagian dari suatu karang yang umumnya mengandung satu gagasan pokok. Pengembangan paragraf diperlukan dalam penulisan sebuah teks karena pengembangan paragraf akan membuat sebuah teks memiliki kesatuan antarparagrafnya. Berikut ini adalah sepuluh jenis paragraf berdasarkan […]
Salah satu jenis teks yang umum kita temukan adalah teks prosedur. Teks prosedur adalah teks yang berisi langkah-langkah atau tahap-tahap dalam membuat, melakukan, atau menyelesaikan sesuatu. Seperti yang telah kita pelajari sebelumnya, teks prosedur terbagi menjadi tiga jenis, yaitu teks prosedur sederhana, teks prosedur kompleks, dan teks prosedur protokol. Pada kesempatan kali ini, kita akan […]
Teks ulasan atau yang lebih dikenal dengan resensi merupakan salah satu jenis teks dalam bahasa Indonesia yang sering kita temui dan kita gunakan. Pada kesempatan kali ini kita akan membahas mengenai tiga jenis teks ulasan beserta penjelasannya. Simak pembahasan berikut ini. Kata ulasan menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia berarti kupasan; tafsiran; komentar. Teks ulasan adalah […]
Sebenarnya ada banyak jenis teks dalam bahasa Indonesia yang perlu kita pahami. Akan tetapi, kali ini kita akan membahas delapan jenis teks yang sering digunakan dalam berkomunikasi. Oleh karena itu, simak pembahas berikut ini. 1. Teks Eksposisi Berdasarkan Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) daring, teks eksposisi adalah teks yang berisi informasi yang bertujuan untuk menambah […]
Di dalam pelajaran bahasa Indonesia terdapat banyak sekali jenis dari teks bacaan, salah satunya yang akan kita pelajari yaitu teks cerita ulang atau recount text jika di dalam bahasa inggris. Teks cerita ulang ini menceritakan mengenai cerita atau kejadian dari masa lalu atau masa lampau. Pengertian Teks Cerita Ulang Teks cerita ulang yaitu suatu teks […]
Pengertian Descriptive Text Descriptive text adalah sebuah teks dalam bahasa Inggris yang berfungsi untuk mendeskripsikan orang, tempat, atau benda. Descriptive text berbeda dengan report text. Perbedaannya adalah dalam descriptive text mendeskripsikan sesuatu dengan lebih spesifik berdasarkan opini pribadi, sedangkan report text mendeskripsikan sesuatu dengan gambaran umum berdasarkan observasi atau fakta ilmiah yang ada. Descriptive text […]