20 Kata-Kata Penyemangat dalam Bahasa Inggris

√ Edu Passed Pass quality & scientific checked by advisor, read our quality control guidelance for more info

Hampir setiap orang pernah berada pada kondisi tertekan dan merasa tidak mampu menghadapi beragam masalah. Biasanya masalah yang datang tidak memandang waktu dan dapat terjadi kapanpun.

Saat menghadapi masalah, dibutuhkan dukungan dan penyemangat terutama dari orang-orang sekitar. Ternyata dukungan tidak hanya berupa materi saja, namun bisa juga berasal dari kata-kata penyemangat.

Kata-kata yang berisi hal positif dapat memberikan energi baik sehingga seseorang siap menghadapi segala masalah yang sedang dihadapi. Berikut beberapa kata-kata penyemangat dalam bahasa Inggris yang dapat menjadi referensi.

  1. When you want to give up, look at back and see how far you have climbed to reach your dream. (Ketika kamu ingin menyerah, lihatlah ke belakang dan perhatikan seberapa jauh kamu berusaha untuk meraih mimpimu).
  2. I know what, there is no elevator to success. You have to take the stairs. (Apakah kamu tahu, tidak ada tangga berjalan menuju kesuksesan. Kamu harus menaiki tangga).
  3. You never know if you never try. (Kamu tidak akan tahu jika kamu tidak mencobanya).
  4. Your biggest weakness is when you give up and your greatest power is when you brave to try one more time. So do it now. (Kelemahan terbesarmu adalah ketika kamu menyerah dan kekuatan terbesarmu adalah saat kamu berani untuk mencobanya sekali lagi. Jadi lakukan sekarang).
  5. Sometime life doesn’t give you what you want. Not because you don’t deserve it, but because you deserve so much more. Don’t give up! (Terkadang hidup tidak memberikan apa yang kita mau. Bukan karena kamu tidak tidak pantas untuk menerima, namun kamu pantas untuk menerima lebih dari itu. Jangan menyerah!)
  6. Never regret a day in your life. Good days give happiness, bad days give experiences, worst day give lessons and best day give memories. (Jangan pernah menyesali suatu hari di dalam dirimu. Hari baik memberikan kebahagiaan, hari buruk memberikan pengalaman, hari yang sia-sia memberikan pelajaran, dan hari terbaik yang memberikan kenangan).
  7. Struggle that you do today is the single way to build a better future. Never lost hope, because it is the key to achieve all your dreams. (Perjuangan yang kamu lakukan hari ini merupakan cara untuk membangun masa depan yang lebih baik. Jangan pernah hilang harapan, karena itu adalah kunci meraih semua mimpi-mimpimu).
  8. It always seems imposibble until it’s done. (Segala sesuatu terlihat tidak mungkin sampai kamu dapat melakukannya). – Nelson Mandela-
  9. You don’t have to be a great to start something. Just do it now and do not ever put off, because the chance may not come twice. (Kamu tidak harus menjadi paling hebat untuk memulai. Hanya lakukan saja dan jangan pernah menunda sebab kesempatan tidak datang dua kali).
  10. One of the greatest regrets in life is being what others would want you to be, rather than being yourself. (Salah satu penyesalan paling besar di dalam hidup adalah menjadi sesuatu yang orang lain inginkan dibandingkan menjadi diri sendiri). –Shannon L. Alder-
  11. Don’t be afraid of being different, be afraid of being the same as everyone else. (Jangan takut untuk menjadi berbeda, takutlah untuk menjadi sama layaknya orang lain).
  12. Do not be friend someone who can not restrain their anger or control their desire. Nor, someone who is a liar or who is greedy for this world. (Jangan pernah berteman dengan seseorang yang tidak dapat mengendalikan amarah ataupun mengontrol hawa nafsu. Atau seseorang yang berbohong atau yang rakus akan urusan dunia). –Imam Ghazali-
  13. Education is not the learning of facts, but the training of the mind to think. (Pendidikan bukanlah mempelajari tentang fakta-fakta, namun melatih untuk dapat pikiran untuk dapat berpikir). – Albert Einstein-
  14. Your time is limited, so don’t waste it living someone else’s life. (Waktu kamu sangat terbatas, jadi jangan membuang waktu dengan hidup seperti kehidupan orang lain). – Steve Jobs-
  15. You are yours yourself not theirs or anyone else. Be yourself. (Kamu adalah milikmu kepunyaanmu, bukanlah milik mereka ataupun orang lain. Jadilah diri sendiri).
  16. Love yourself instead of loving the idea of other people loving you. (Mencintai dirimu sendiri lebih penting dibandingkan mencintai ide agar orang lain dapat mencintaimu).
  17. Success is not given, but it’s earned. (Kesuksesan bukanlah pemberian, akan tetapi harus diciptakan).
  18. So many people who love you. So don’t focus on the people who don’t. (Ada banyak orang yang mencintai dirimu. Jadi jangan fokus kepada orang-orang yang tidak mencintaimu).
  19. Better late than never. Study now be proud later. Keep spirit! (Lebih baik terlambat daripada tidak sama sekali. Belajar sekarang dan berbanggalah di kemudian hari. Tetap semangat!)
  20. Love is not what you say. But love is what you do. (Cinta bukan tentang apa yang diucapkan. Namun cinta adalah apa yang kamu lakukan).
fbWhatsappTwitterLinkedIn