Apa itu Crustacea? Crustacea adalah suatu kelompok besar dari artopoda (filum terbesar di dunia Hewan) yang terdiri dari kurang lebih 52.000 spesies yang terdeskripsikan, dan dianggap sebagai suatu sub filum. Pada kelompok ini, mencakup hewan-hewan yang cukup terkenal seperti lobster, kepiting, udang, udang karang, dan teritip. Mayoritas dari kelompok ini adalah hewan air, baik air […]
Tag: ilmu biologi
Ganggang biru atau dikenal dengan Cyanobacteria adalah termasuk bakteri yang berfotosintesis dan sebagian memiliki tubuh yang berbentuk benang seperti ganggang. Cyanobacteria ini sering kita jumpai di beberapa tempat seperti danau, sungai, laut rawa, batu, ataupun tanah. Namun perlu kamu ketahui, Cyanobacteria bukan anggota ganggang karena bersifat prokariotik, sedangkan setiap jenis ganggang memiliki sel eukariotik. Bisa […]
Berikut pembahasan lengkap mengenai Rhodophyta. Apa itu Rhodophyta? Rhodophyta atau Alga Merah adalah salah satu jenis ganggang yang memiliki warna merah yang dihasilkan oleh pigmen fikoeritrin dalam jumlah banyak dibandingkan pigmen klorofil, karoten dan xntofil. Perlu kamu ketahui, pada kedalaman sedang ganggang berwarna merah cerah, sedangkan pada air yang sangat dangkal ganggang berwarna agak kehijauan. […]
Pernah mendengar mengenai Mesosom? Jika belum mari kita bahas bersama pada artikel berikut ini. Apa itu Mesosom? Mesosom atau kondrioid merupakan invaginasi yang terjadi di membran plasma bakteri yang di hasilkan oleh teknik fiksasi yang digunakan untuk mempersiapkan sampel dalam mikroskop elektron. Walaupun beberapa fungsi disusulkan untuk struktur ini pada tahun 1960-an, Mesosom diakui sebagai […]
Pada pembahasan kali ini kita akan membahas mengenai Endospora. Apa itu Endospora? Menurut kamus besar bahasa Indonesia (KBBI), Endospora merupakan struktur dinding tebal dan lapisan tambahan pada sel bakteri yang terbentuk dalam membran sel untuk bertahan hidup di kondisi lingkungan yang tidak menguntungkan. Endospora mengandung DNA serta sitoplasma kecil yang dikelilingi oleh penutup luar pelindung. […]
Tahukah kamu apa itu Thallophyta? Secara umum Thallophyta dikenal sebagai tumbuhan talus yang mempunyai bentuk tubuh talus atau tumbuhan yang termasuk dalam kelompok belum memiliki akar, batang dan daun yang nyata, contohnya seperti Lumut. Untuk mengetahui lebih jelas mengenai Thallophyta ini, simak pembahasan lebih lengkap berikut ini. Apa itu Thallophyta? Tumbuhan lumut atau Bryophyta tumbuh […]
Istilah beta karoten mungkin sudah tidak asing lagi di telinga kita. Akan tetapi, masing banyak pula orang yang belum memahami apa itu sebenarnya beta karoten. Secara sederhana, beta karoten adalah zat yang nantinya akan menjadi vitamin A. Beta karoten terkandung di dalam berbagai jenis sayuran dan buah-buahan, seperti wortel, buah naga, brokoli, kangkung, sawo, aprikot, […]
Pada pembahasan kali ini kita akan membahas mengenai Deuteromycota. Apa itu Deuteromycota? Deuteromycota atau bisa disebut juga sebagai fungi imperfecti karena dikenal sebagai jamur yang tidak memiliki reproduksi seksual sehingga reproduksinya tidak sempurna. Dilansir dari situs Biology LibreTexts, deuteromycota merupakan kelompok morfologi taksonomi dalam kingdom fungi. Deuteromycota termasuk dalam kelompok polifiletik, di mana banyak spesiesnya […]
Australia memiliki flora dan fauna yang sangat unik dan tidak mudah ditemui di berbagai belahan Bumi manapun. Hal tersebut dikarenakan peristiwa geologis yang terjadi pada puluhan juta tahun yang lalu. Berikut ini adalah satwa-satwa unik yang ada di Australia. 1. Quoll Quoll merupakan sejenis binatang marsupial yang diberi nama latin Dasyurus maculatus. Hewan kecil berkantung […]
Pada pembahasan kali ini kita akan membahas mengenai Basidiomycota. Apa itu Basidiomycota? Basidiomycota adalah salah satu dari dua filum besar , yang bersama-sama dengan Ascomycota, terdiri dari sub-kingdom Dikarya , yang secara umum disebut “Jamur Tingkat Tinggi” dalam Kingdom Fungi. Lebih khusus Basidiomycota termasuk jamur, puffballs, stinkhorns, braket jamur, polipori lainnya, jamur jelly, boletes, chanterelles, bintang bumi, smuts, bunts, karat ,ragi cermin , dan ragi patogen manusia. Ciri-ciri Basidiomycota Basidiomycota adalah jamur berfilamen yang hanya terdiri dari hifa. Pengecualian adalah […]