18 Jenis Konjungsi Dalam Bahasa Indonesia Berdasarkan Fungsinya

Ketika kita ingin menulis sebuah paragraf yang padu, salah satu hal yang wajib kita perhatikan adalah penggunaan kata sambung. Kata sambung disebut juga konjungsi atau kata hubung. Apa itu konjungsi? Konjungsi adalah kata yang menghubungkan antarkata, antarfrasa, bahkan antarkalimat. Penggunaan konjungsi yang tepat dapat membuat teks menjadi lebih mudah dibaca dan dipahami. Pada kesempatan kali […]

45 Contoh Kalimat dengan Konjungsi yang Perlu Dipahami

Kridalaksana (2005: 102) mendefinisikan konjungsi sebagai kategori yang berfungsi untuk meluaskan satuan yang lain dalam konstruksi hipotaktis, dan selalu menghubungkan dua satuan lain atau lebih dalam konstruksi. Konjungsi menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) merupakan kata atau ungkapan penghubung antarkata, antarfrasa, antarklausa, dan antarkalimat. Secara umum, konjungsi dapat dipahami sebagai kata hubung yang menghubungkan kata […]

Konjungsi Temporal: Ciri-Ciri, Jenis dan Contoh

Tentunya, kita sudah tak asing dengan konjungsi. Konjungsi atau biasa kita kenal dengan sebutan kata hubung memiliki peranan penting dalam penyusunan kalimat. Bisa kita bayangkan, apa jadinya, jika sebuah kalimat tidak terdapat kata penghubung? Tentu, kalimat akan sulit dipahami karena makna kalimat tersebut yang ambigu. Maka, dari itu, konjungsi memiliki peranan penting dalam pembentukan kalimat. […]

7 Konjungsi Imbuhan Bahasa Korea Beserta Contohnya

Pada pelajaran yang lalu, kita sudah membahas mengenai beberapa kata penghubung atau konjungsi. Namun dalam bahasa Korea, konjungsi tak hanya berbentuk satu kata utuh yang dapat berdiri sendiri, melainkan ada juga konjungsi berbentuk partikel imbuhan yang membutuhkan kata kerja, kata benda atau kata sifat untuk melekatkan diri. Di bawah ini merupakan berbagai konjungsi berbentuk imbuhan […]

Teks Ulasan: Pengertian, Jenis dan Contohnya

Terkadang beberapa bacaan ataupun suatu karya membutuhkan sebuah ulasan untuk mengetahui secara keseluruhan isinya tanpa perlu membeli atau memilikinya terlebih dahulu. Untuk itu perlu dibuat teks ulasan untuk membahas mengenai suatu karya. Pengertian Teks Ulasan Teks ulasan atau biasa juga disebut sebagai teks review pada umumnya ditulis dalam bentuk artikel. Teks ulasan banyak mengulas mengenai […]

Konjungsi: Pengertian – Jenis dan Contohnya

Pembuatan kalimat dalam bahasa Indonesia seringkali membutuhkan kata penghubung. Kata ini berfungsi sebagai penghubung antar kata, frasa, klausa, kalimat atau bahkan paragraf. Jika dilihat pada penggunaan kata penghubung dalam sebuah kalimat, kata penghubung dapat dibedakan menjadi beberapa jenis, seperti kata penghubung aditif dan kata hubung pertentangan. Pengertian Konjungsi Konjungsi atau kata penghubung merupakan suatu kata […]

Macam-Macam Kata Penghubung dan contohnya

Dalam bahasa Indonesia, salah satu jenis kata yang sering digunakan dalam sebuah jenis kalimat kompleks adalah kata penghubung. Kata penghubung atau sering disebut dengan konjungsi, adalah sekelompok kata yang berfungsi untuk menghubungkan antar kata, antar klausa, antar kalimat, dan antar paragraf. Biasanya kata hubung terletak di tengah-tengah sebuah kalimat efektif. Berikut ini macam-macam kata penghubung. […]