6 Cara Mengajarkan Membaca Pada Anak dengan Cepat

Berikut ini pembahasan mengenai Cara Mengajarkan Membaca Pada Anak dengan Cepat. 1. Kenalkan Huruf Vokal Lebih Dulu Sebelum anak mengenal huruf A hingga Z kenalkan lebih dulu huruf vokal A I U E O pada anak. Mengapa perlu mengenalkan huruf vokal lebih dulu kepada anak? Karena huruf vokal adalah huruf yang paling mudah diucapkan baik […]

14 Hal yang Perlu diperhatikan Saat Berbicara di Depan Umum

Berbicara di depan umum merupakan suatu keterampilan yang kini harus bisa dikuasai oleh tiap individu. Kenapa? Karena keterampilan berbicara ini akan membantu seorang individu untuk lebih berkembang dan lebih bisa mengoptimalkan potensi yang ada dalam dirinya. Bayangkan saja apabila seorang individu telah memiliki keterampilan berbicara yang baik di depan umum, ia cenderung lebih bebas dan […]

11 Cara Belajar Ala Maudy Ayunda

Pintar dan berprestasi adalah suatu hal yang banyak diimpikan oleh semua orang. Akan tetapi untuk mencapai itu semua bukanlah hal yang mudah, terlebih bagi para pelajar yang sibuk dengan berbagai kegiatan. Belajar memang kunci utama seseorang untuk dapat pintar menguasai materi pelajar dengan baik. Tentunya setiap orang memiliki trik dan cara tersendiri agar belajar menjadi […]

7 Bisnis Modal Kecil yang Cocok untuk Pensiunan

Bagaimana cara agar memulai bisnis untuk pensiunan ketika takut bahwa anda sudah mendekat masa pensiun tetapi belum mempunyai persiapan apa-apa. Berikut bisnis yang dapat dilakukan. 1. Menulis Buku Menulis buku dapat dijadikan sebuah penghasilan. Misalkan, anda dapat menulis 1 buah buku selama 1 bulan. Hal itu bukan merupakan hal sulit jika anda merupakan seorang pengangguran […]

7 Cara Agar Menjadi Karyawan dengan Banyak Uang

Bagaimana sih seorang karyawan dapat memiliki uang banyak atau bisa dibilang kaya raya? Berikut beberapa tips yang perlu dimiliki agar dapat mencapai tujuan tersebut. 1. Perbaiki Mindset Banyak orang yang ingin membeli apa yang orang lain beli dengan uang yang tidak banyak hanya untuk membuat orang lain yang dibenci iri kepada kita, tanpa memperhatikan segi […]

Kelebihan dan Kekurangan Membeli Rumah Secara Kredit

Memiliki rumah menjadi kebutuhan pokok bagi setiap orang oleh karena itu segala macam usaha akan dilakukan untuk memperoleh rumah yang layak untuk ditinggali. Untuk mendapatkan sebuah rumah bisa dilakukan dengan cara membangun atau membeli rumah yang sudah jadi baik itu secara cash maupun kredit. Bagi yang memiliki tabungan lebih, membeli rumah secara cash memanglah tidak […]

4 Cara Mengasah Bakat yang Ampuh

Setelah membahas mengenai jenis bakat, maka kali ini akan kita bahas cara mengasahnya. Bagaimana caranya? Berikut pembahasannya. 1. Kenali Bakat Apa yang Kamu Punya! Sebelum mulai mengasahnya, tentu kamu harus mengetahui bakat apa yang kamu punya. Apakah bakatmu dalam bidang akademik atau non akademik? Tentunya dirimu sendiri yang mengenalnya. 2. Jangan Pernah Menunggu Jangan pernah […]

7 Tips Public Speaking Untuk Pemula

Tidak diragukan lagi bahwa kemampuan public speaking atau berbicara dihadapan orang banyak adalah salah skill yang sangat dibutuhkan oleh semua orang, mulai dari pelajar, mahasiswa, hingga mereka yang bergelut di dunia kerja. Public speaking sendiri bukanlah sesuatu yang mudah dilakukan. Memang, sebagian orang yang memiliki tingkat kepercayaan diri tinggi akan sangat gampang untuk tampil dan […]

5 Tips Belajar Fisika Agar Mudah Paham

Bagi sebagian orang, belajar fisika sama susahnya seperti mempelajari matematika namun sebenarnya belajar fisika tidaklah susah apabila mengetahui langkah-langkah nya. Berikut ada beberapa tips belajar fisika: 1. Hilangkan Pemikiran Fisika Susah Ketika ingin mempelajari fisika lebih dalam, hal pertama yang harus dilakukan adalah menghilangkan pemikiran bahwa fisika itu susah. Karena sebenarnya fisika berkaitan dengan fenomena […]

6 Tips Memilih Universitas yang Tepat

Setelah lulus sekolah SMK/SMA pasti kalian sibuk memilih universitas untuk melanjutkan studi kalian. Jangan salah pilih universitas ataupun fakultas, Nah agar tidak salah pilih universitas, simak pembahasan berikut mengenai tips memilih universitas. 1. Pikirkan Cita-cita Apa yang ingin Kamu Raih? Selain passion, memiliki cita-cita yang jelas tentu akan menambah semangat. Cita-cita akan menjadi penyemangat dan […]