Sejarah Peristiwa Malari – Latar Belakang dan Dampaknya

Malapetaka Lima Belas Januari atau yang lebih dikenal dengan Peristiwa Malari, merupakan aksi demonstrasi pelajar dan mahasiswa yang terjadi pada 15 hingga 16 Januari 1974. Di hadapan rezim Orde Baru, mereka menyatakan penolakan terhadap masuknya investasi asing yang berpotensi membuka peluang korupsi di pemerintahan. Serta sebagai reaksi terhadap penolakan kunjungan kenegaraan Perdana Menteri Jepang Kakuei […]

6 Keterlibatan Amerika Serikat dalam Penggulingan Rezim di Asia Tenggara

Pada periode Perang Dingin, dua negara adikuasa, Amerika Serikat (AS) dan Uni Soviet, saling berlomba menyebarkan ideologi mereka masing-masing. AS mengusung paham liberalis, sementara Soviet paham komunis. Kawasan Eropa awalnya menjadi fokus utama dari keduanya. Namun, sejak 1949, kawasan Asia khususnya Asia Timur dan Tenggara menjadi target baru bagi AS dan Soviet. Terlebih lagi ketika […]

Sejarah Pemerintahan Demokrasi Era Reformasi (1998- 2014)

Mengamati perjalanan kehidupan demokrasi Indonesia harus utuh, karena semua berproses dalam rentetan yang berkesinambungan, bukan berdiri sendiri tanpa kaitan. Kompleks dan rumit, terdiri atas jalinan-jalinan yang kemudian membentuk sistem yang sangat dipengaruhui oleh aktor-aktor utama. Baik itu partai-partai politik, presiden, militer, dan budaya yang kemudian ikut pula membentuk budaya politik Indonesia. Pemerintahan presiden BJ Habibie […]

Sejarah Demokrasi Terpimpin (1959-1965)

Masa Demokrasi Terpimpin mencakup tahun 1959-1965, yaitu sejak dikeluarkannya Dekrit Presiden 5 Juli 1959, dan dimulainya kabinet pimpinan Ir. Juanda pda 9 April 1957. Era ini disebut sebagai Demokrasi Terpimpin, dan dipandang sebagai upaya untuk mencari jalan keluar dari kemacetan politik melalui pembentukan kepemimpinan nasional yang kuat. Tidak dapat dipungkiri bahwa kestabilan politik merupakan hal […]

Sejarah Perkembangan Demokrasi Parlementer di Indonesia (1945-1959)

Eksperimentasi demokrasi yang menonjol sejak Republik Indonesia memproklamasikan kemerdekaannya, tanggal 17 Agustus 1945, adalah sistem demokrasi liberal atau sistem demokrai parlementer. Sistem parlementer sebenarnya tidak kita temukan di UUD 195. Dalam UUD 1945 hanya mengenal sistem presidensial. Lalu, mengapa demokrasi liberal atau sistem parlementer muncul dalam ketatanegaraan kita? Jalan bagi terbentuknya pemerintahan parlementer terbuka sejak […]

Kebudayaan Pacitan: Pengertian, Ciri dan Peninggalan

Kita bisa melihat kebudayaan masyarakat zaman prasejarah dari peninggalan benda-bendanya. Salah satunya adalah zaman Paleolitikum atau zaman batu tua. Hasil dari peninggalan masyarakat zaman Paleolitikum yang paling terkenal adalah kebudayaan Pacitan dan kebudayaan Ngandong. Lantas, apa saja hasil, ciri-ciri dan alat peninggalan kebudayaan Pacitan? Yuk, simak artikel berikut ini sampai habis! Pengertian Kebudayaan Pacitan Kebudayaan […]

Peran Indonesia dalam KAA

Indonesia sebagai bangsa yang berdaulat memiliki visi dan cita-cita nasional dalam upaya penegakan perdamaian di atas seluruh dunia. Cita-cita bangsa Indonesia bahkan tercantum dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia tahun 1945 pada alinea keempat. Indonesia akan berpartisipasi dalam melaksanakan ketertiban dunia yang berdasarkan pada kemerdekaan, perdamaian abadi, dan keadilan sosial. Hal tersebut mendorong bangsa […]

Sejarah Monumen Nasional (Monas) Indonesia

Monumen Nasional atau yang biasa disebut dengan Monas ialah sebuah tugu yang dibangun dengan memiliki sebuah tujuan untuk mengenang sejarah perjuangan di Jakarta. Monas terletak di Pusat Kota Jakarta yang sekarang ini dijadikan tempat wisata dan juga pusat pendidikan bagi para wisatawan baik dari Indonesia ataupun wisatawan asing. Monas mulai dibangun pada tanggal 17 Agustus […]

Lubang Buaya : Peristiwa, Sejarah, dan Penemu

Peristiwa lubang buaya terjadi pada aksi G30S PKI yang terjadi pada tanggal 30 September 1965. Sejarah lubang buaya yang terjadi ini dikenal sebagai tempat pembuangan tujuh jenazah dari korban pemberontakan tersebut. Lubang buaya berada di Jakarta, tepatnya di Kecamatan Cipayung yang menjadi tempat pembuangan perwira Angkatan Darat yang menjadi korban dari G30S PKI tubuh para […]

Kebudayaan Bacson Hoabinh: Sejarah, Peninggalan dan Pengaruh

Sejarah perkembangan masyarakat zaman prasejarah di Indonesia dipengaruhi oleh kebudayaan bangsa-bangsa di kawasan Asia Tenggara. Salah satunya adalah kebudayaan Bacson-Hoabinh. Bacson-Hoabinh merupakan salah satu kebudayaan zaman prasejarah yang berpengaruh besar pada perkembangan manusia purba di Indonesia. Karena berpengaruh besar pada masyarakat zaman prasejarah di Indonesia, kita harus memahami kebudayaan Bacson-Hoabinh yang akan dijelaskan di bawah […]