Limbah Domestik: Pengertian, Jenis, Dampak, dan Contohnya

Kegiatan sehari-hari yang dilakukan oleh manusia dapat menghasilkan banyak produk yang bermanfaat bagi kehidupan. Akan tetapi, di samping menghasilkan produk juga menghasilkan sisa dari berbagai kegiatan produksi tersebut. Sisa kegiatan produksi atau berbagai aktivitas manusia yaitu limbah. Diman limbah merupakan sesuatu yang dapat dikatakan tidak berguna, sehingga akhirnya dibuang. Permasalahan limbah belakangan ini menjadi permasalahan […]

Limbah Non Domestik: Pengertian, Ciri dan Contohnya

Aktivitas yang dilakukan oleh manusia secara umum akan menghasilkan dua hal. Dua hal tersebut yaitu produk dan limbah. Produk adalah hasil dari kegiatan atau aktivitas manusia yang secara dapat dimanfaatkan dalam kehidupan manusia. Sedangkan limbah merupakan sisa dari aktivitas manusia yang secara tidak dapat dimanfaatkan, atau merupakan buangan dari produk yang dihasilkan.  Perkembangan jumlah manusia […]

8 Dampak Sampah Plastik

Sampah plastik merupakan sesuatu yang sudah sangat sering kita jumpai baik dalam ranah dan atau pun juga lingkungan rumah tangga, wilayah perkotaan, dan juga dalam kegiatan industri pabrik yang menghasilkan banyak sekali limbah berupa sampah plastik itu sendiri. Banyaknya limbah dan atau pun juga sampah plastik yang muncul tersebut tentu saja memiliki dampak yang kurang […]

Polusi Tanah: Pengertian, Ciri, Penyebab, Dampak & Solusi

Apa Itu Polusi Tanah Polusi tanah merupakan suatu keadaan lingkungan baik di permukaan maupun di bawah tanah yang berubah menjadi tercemar akibat polutan dan kontaminan seperti bahan atau zat kimia buatan. Bahan-bahan kimia yang beracun akan mengontaminasi tanah dengan konsentrasi yang cukup tinggi yang dapat menyebabkan ruang yang berbahaya bagi seluruh makhluk hidup. Polusi tanah […]

Ketahui 8 Bahaya Limbah B3 dan Jenisnya

Limbah adalah suatu masalah yang selalu berdampingan dengan kehidupan makhluk hidup terutama manusia.  Limbah atau sampah dibedakan menjadi beberapa jenis berdasarkan sumber, wujud dan senyawanya.  Jika dilihat dari kandungan senyawanya maka limbah ada tiga macam yakni organik, non organik dan B3. Pada pembahasan kali ini kita akan berfokus pada limbah jenis limbah B3 yang sudah […]

Limbah Keras Organik: Pengertian – Ciri dan Contohnya

Setelah tadi membahas tentang limbah lunak organik. Sekarang kami akan membahas tentang limbah keras organik. Berikut rangkumannya. Pengertian Limbah Keras Organik Limbah keras organik adalah limbah yang berasal dari alam yang tidak dapat dengan mudah terurai dan membusuk. Berkebalikan dari limbah lunak organik. Limbah keras organik tidak dapat terurai dengan mudah walau sudah dikubur di […]

Limbah Lunak Organik: Pengertian – Ciri dan Contohnya

Limbah atau yang sering disebut dengan sampah ini adalah sebuah barang yang sudah tidak terpakai lagi, atau sisa bekas penggunaan suatu barang atau makanan. Biasanya sampah atau limbah yang tidak bisa digunakan kembali akan dibuang, namun berbeda dengan limbah yang bisa dipergunakan kembali. Limbah yang dapat dipakai kembali (reuse), dan didaur ulang (recycle) jika didasarkan […]

Jenis-jenis Limbah dan Contohnya

Setelah mempelajari mengenai lingkungan hidup pasti tidak asing lagi mengenai limbah. Limbah saat ini berkaitan erat dengan kehidupan manusia karena limbah salah satu hasil dari kegiatan manusia. Limbah merupakan material buangan atau sisa hasil proses industri maupun rumah tangga yang dimana kehadirannya tidak memiliki nilai atau bermanfaat bagi lingkungan. Menurut kamus besar Bahasa Indonesia, limbah […]