Untuk bertahan hidup, manusia memiliki sistem pernapasan yang berguna untuk bernapas. Ada banyak sekali aroma yang dapat dihirup oleh manusia mulai dari bau yang sedap hingga tidak sedap. Dari sini, manusia dapat membedakan bau-bau tersebut karena adanya hidung. Pengertian sistem pernapasan manusia Sistem pernapasan manusia merupakan sekumpulan organ yang berperan dalam proses pertukaran oksigen dan […]
Tag: sistem pernapasan
Siapa yang tak suka dengan lumba-lumba, mamalia laut ini sangat disukai oleh anak-anak hingga orang dewasa. Lumba-lumba mudah dilatih dan karakternya ramah, hal ini karena lumba-lumba adalah mamalia laut yang cerdas. Itulah mengapa lumba-lumba dijadikan hewan pertunjukkan. Lumba-lumba adalah mamalia yang hidupnya di lautan dan termasuk di dalam ordo cetacea, lumba-lumba sebenarnya dapat hidup cukup […]
Kalian tentu tahu karakter Spiderman, berkostum merah-biru membasmi kejahatan dengan senjata andalannya yaitu jaring laba-laba yang keluar dari tangannya. Karakter spiderman terinspirasi dengan keunikan jaring laba-laba. Jaring laba-laba dikeluarkan dari bagian kelenjar yang terdapat di ekornya, jaring tersebut terbuat dari cairan sutra yang bertekstur seperti pasta gigi dan akan mengeras ketika dikeluarkan dari tubuhnya. Laba-laba […]
Kalian mungkin lebih mengenal hewan ini karena rasanya nikmat dan menjadi bintangnya seafood, baik di restoran maupun di kaki lima. Hewan invertebrata ini tak hanya hidup di air laut namun ada juga yang dapat hidup di air tawar. Udang, memang menjadi makanan yang hampir disukai oleh semua orang. Bahkan banyak juga tambak udang di beberapa […]
Jika kita disuruh menyebutkan hewan reptilia, rata-rata yang tercetus pertama kali adalah ular. Meskipun banyak yang mengenalnya sebagai hewan berbahaya, beberapa orang justru memeliharanya sebagai hobi dan dianggap hewan eksotis. Ular adalah hewan reptil atau hewan melata, kata reptil diambil dari bahasa latin ”reptans”, seperti hewan reptil lainnya ular juga memiliki darah dingin. Ular merupakan […]
Hewan kecil ini suka sekali berada di sekitar kita, saat sedang terbang di dekat telinga kita biasanya bunyinya sayapnya terdengar dan kita pun merasa terganggu. Belum lagi gigitannya yang membuat gatal di kuit. Ya, nyamuk, serangga ini berada di mana-mana terutama di wilayah tropis. Nyamuk merupakan hewan jenis serangga, dri keluarga culicidae, nyamuk sebenarnya digolongkan […]
Siapa yang tidak kenal binatang yang memiliki leher paling panjang ini, ya, jerapah, meskipun merupakan hewan endemik Afrika, namun kita pasti sudah pernah melihat bahkan mungkin sudah pernah memberinya makan. Karena hampir di semua kebun binatang di Indonesia kita dapat menemukan hewan berleher panjang ini. Jerapah adalah hewan mamalia yang memiliki nama ilmiah giraffa camelopardalis, […]
Hewan mamalia ini merupakan mamalia darat yang paling besar ukurannya, hewan ini sering dijadikan hewan sirkus dan juga dapat ditunggangi. Gajah adalah mamalia yang berasal dari keluarga elephantidae, ada dua species gajah yang sudah dikenal di dunia fauna yaitu gajah afrika dan gajah asia. Gajah ini ditengarai sebagai keturunan hewan purba yaitu mamut dan mastodon, […]
Siapa yang tak kenal dengan reptil besar ini, memiliki kulit tebal dan gigi tajam dan dapat berenang. Buaya termasuk reptil besar yang memiliki 4 kaki dan hidupnya di air. Buaya termasuk hewan reptil dari bangsa crocodylidae. Kita biasa melihat buaya di kebun binatang dengan habitat buatan yang banyak dikelilingi air, mirip dengan rawa atau sungai, […]
Saat kalian sedang berada di lapangan luas atau padang rumput hijau, mungkin kalian dapat menemukan serangga ini sedang terbang berkelompok. Capung atau biasa disebut juga sibar-sibar, mereka memiliki cara terbang menyamping namun juga bisa ke segala arah. Capung merupakan hewan dari kemlompok serangga dan digolongkan pada bangsa odonata. Warna capung biasanya mencolok, terlebih capung jantan. […]