Siapa yang tak kenal dengan reptil besar ini, memiliki kulit tebal dan gigi tajam dan dapat berenang. Buaya termasuk reptil besar yang memiliki 4 kaki dan hidupnya di air. Buaya termasuk hewan reptil dari bangsa crocodylidae. Kita biasa melihat buaya di kebun binatang dengan habitat buatan yang banyak dikelilingi air, mirip dengan rawa atau sungai, […]
Tag: ilmu biologi
Saat kalian sedang berada di lapangan luas atau padang rumput hijau, mungkin kalian dapat menemukan serangga ini sedang terbang berkelompok. Capung atau biasa disebut juga sibar-sibar, mereka memiliki cara terbang menyamping namun juga bisa ke segala arah. Capung merupakan hewan dari kemlompok serangga dan digolongkan pada bangsa odonata. Warna capung biasanya mencolok, terlebih capung jantan. […]
Cacing tanah adalah hewan invertebtara (hewan yang termasuk kedalam jenis hewan yang tidak memiliki tulang punggung antar ruas-ruas tulang belakang) yang paling mudah kita jumpai, cacing tanah tinggal di dalam tanah. Meskipun bentuknya sering membuat banyak orang jijik, cacing tanah ini turut membantu menyuburkan tanah. Species cacing tanah jumlah sangat banyak dan tidak semua dapat […]
Salah satu filum terbesar dalam kingdom animalia adalah filum arthropoda. Dilihat dari keberadaan tulang belakangnya, filum ini termasuk ke dalam kategori hewan invertebrata atau hewan yang tidak bertulang belakang. Apa itu Arthropoda? Secara bahasa, kata arthropoda diambil dari bahasa Yunani yaitu Arthron yang berarti ruas, segmen, atau buku, dan dari pada podos atau pous yang […]
Serangga atau disebut juga sebagai insecta adalah kelompok hewan avertebrata atau hewan tidak bertulang belakang. Hewan yang tergolong dalam filum arthropoda ini memiliki sistem peredaran darah yang berbeda dengan hewan vertebrata. Sistem peredaran darah pada serangga merupakan sistem peredaran darah terbuka. Berikutnya akan dibahas lebih lanjut mengenai sistem peredaran darah serangga. Apa itu Sistem Peredaran […]
Amfibi atau amphibia merupakan hewan vertebrata yang memiliki kemampuan untuk hidup di dua alam, yaitu di air dan di daratan. Amfibi adalah hewan berdarah dingin yang tidak menghasilkan sumber panas dari proses metabolisme di dalam tubuh, melainkan dari sumber panas yang ada di lingkungannya. Apa itu Sistem Peredaran Darah Amfibi? Sistem peredaran darah atau sistem […]
Ikan adalah hewan vertebrata yang bersifat poikilotermik atau berdarah dingin. Hewan ini hidup di air dan bernapas dengan menggunakan ingsang. Pada kesempatan kali ini akan dibahas mengenai sistem peredaran darah pada hewan vertebrata yang disebut juga Pisces ini. Apa itu Sistem Peredaran Darah Ikan? Sistem peredaran darah ikan artinya suatu sistem yang terdiri dari beberapa jenis […]
Kalian pasti tidak asing dengan hewan mamalia yang digolongkan pada ordo rodentia atau mamalia pengerat ini, benar sekali, tikus. Hewan satu ini tak hanya hidup di kebun, namun seiring waktu dengan semakin banyaknya jumlah manusia, maka habitat tikus menjadi dekat dengan manusia. Tikus adalah hewan dari kelas mamalia, kawan-kawan mamalia pengerat lainnya antara lain tupai, […]
Pancaindra (mata, hidung, lidah, telinga, kulit) adalah lima jenis indra yang fungsinya sangat penting dalam kehidupan manusia. Di mana jika salah satu kemampuan indra hilang, manusia akan dianggap cacat selamanya. Oleh sebab itu, setelah belajar macam-macam alat indra dan mengetahui fungsinya, penting sekali bagi kita untuk belajar cara menjaga atau merawat alat-alat indra kita agar […]
Pernahkah kalian memperhatikan denyut jantung kalian? Menurut kalian, berapa frekuensi denyut jantung kalian per menitnya? Lantas, apakah menurut kalian frekuensi denyut jantung pada laki-laki dengan perempuan berbeda? Ya, jenis kelamin merupakan salah satu faktor yang mempengaruhi denyut jantung. Jadi jelas, frekuensi denyut jantung pada laki-laki serta perempuan itu berbeda. Selain gender atau jenis kelamin, ada […]