Investigasi Pelanggaran HAM

Pelanggaran Hak Asasi Manusia adalah setiap perbuatan seseoarang atau kelompok orang termasuk aparat negara baik disengaja maupun tidak disengaja atau kelalaian yang secara melawan hukum mengurangi, menghalangi, membatasi dan atau mencabut Hak Asasi Manusia seseoarang atau kelompok orang yang dijamin oleh undang-undang. Dan tidak mendapatkan atau dikhawatirkan tidak akan memperoleh penyelesaian hukum yang adil dan […]

Jenis Pelanggaran HAM dan Contoh Kasusnya di Indonesia

Hak Asasi Manusia atau yang disingkat menjadi HAM adalah hak dasar atau pokok setiap manusia yang sudah melekat ada sejak ia lahir, dan bersifat mutlak yang tidak dapat di ganggu gugat lagi. Menurut UU No. 39 Tahun 1999, hak asasi manusia adalah seperangkat hak yang melekat pada hakikat dan keberadaan manusia sebagai makhluk Tuhan dan […]