Olahraga termasuk aktivitas fisik yang dapat membantu diabetes untuk menurunkan berat badan dan mencegah berbagai jenis komplikasi diabetes berbahaya yang lainnya. Simak pembahasan berikut ini mengenai jenis-jenis olahraga yang baik bagi penderita diabetes. 1. Yoga Olahraga yang cocok untuk penderita diabetes yaitu yoga. Yoga merupakan penggabungan gerakan tubuh yang dapat membangun kelenturan, kekuatan dan keseimbangan. […]
Tag: penyakit
Untuk sebagian orang menderita penyakit gastroesophageal reflux disease (GERD) atau penyakit asam lambung apabila melakukan olahraga justru akan memperparah gejalanya sehingga menyebabkan asam lambung naik. Oleh karena itu, berikut ini 5 jenis olahraga untuk penderita asam lambung: 1. Bersepeda Olahraga bersepeda dengan santai atau sepeda statis merupakan salah satu jenis olahraga untuk penderita asam lambung […]
Phobia berasal dari kata “phobos” yang artinya ketakutan. Bahasa ini diambil dari bahasa Yunani. Secara harfiah, phobia diartikan sebagai ketakutan terhadap sesuatu yang tidak biasa dan tidak beralasan. Disadari atau tidak, setiap orang mungkin saja memiliki phobia dalam dirinya. Berikut ini contoh phobia di dunia: 1. Claustrophobia Yaitu ketakutan tidak beralasan seseorang pada ruang tertutup […]
Sejarah HIV/AIDS Sejarah singkat, AIDS (Acquired Immuno Deficiency Syndrome) ditemukan pertama kali di Amerika Serikat pada tahun 1981. Saat itu CDC (Centers for Disease Control and Prevention) menemukan kasus penyakit pneumonia (Pneumocystis jiroveci) pada pria homoseksual serta menjumpai infeksi opurtunistik pada 26 orang pria homoseksual di New York, San Francisco, dan Los Angeles. Kemudian, pada […]
Saat ini dunia sedang dihadapkan dengan merebaknya virus berbahaya yaitu virus corona Covid-19. Angka penyebaran Covid-19 ini tergolong tinggi. Virus corona bukanlah virus pertama yang menyerang dunia. Penyakit lainnya sudah pernah menyerang dunia jauh sebelum corona hadir. Diketahui penyakit ini adalah yang paling mematikan sepanjang sejarah. Kondisi seperti ini disebut dengan wabah. Wabah apa saja […]
Pengertian Vibrio cholerae Vibrio cholerae adalah salah satu jenis bakteri yang ditemukan pertama kali oleh Robert Koch pada tahun 1884. Vibrio cholerae masuk dalam family Vibrionaceae dengan genus Vibrio. Bakteri ini dapat menyebabkan penyakit kolera pada manusia. Klasifikasi Vibrio cholerae: Kindom: Bacteria Filum: Proteobacteria Ordo: Vibrionales Class: Gamma proteobacteria Family: Vibrionaceae Genus: Vibrio Species: Vibrio […]
Seringkali kita mendengar bahwa kucing bisa menyebabkan mandul. Orangtua zaman dulu sering memberikan nasihat, terutama kepada anak perempuan mereka. Jika seorang perempuan belum menikah dan mempunyai anak, lebih baik jangan memelihara kucing terlebih dahulu. Tetapi apakah benar bahwa kucing dapat menyebabkan kemandulan? Atau itu hanya mitos saja? Nyatanya kucing dapat menyebabkan kemandulan hanya mitos saja. […]
Gangguan atau kerusakan organ dalam sistem ekskresi atau pengeluaran mengakibatkan terjadinya gangguan fungsi fisiologis tubuh. Limbah dalam tubuh akan terakumulasi dan menghambat kerja organ tubuh lainnya. Berikut akan dipaparkan beberapa gangguan maupun penyakit yang terdapat pada sistem pengeluaran: Gagal Ginjal Salah satu gangguan pada sistem pengeluaran yang sangat berbahaya adalah gagal ginjal. Hal ini mengakibatkan […]
Banyak virus yang terdapat di sekitar kita, salah satunya adalah herpes. Herpes termasuk ke dalam jenis virus yang menyerang pada kulit manusia. Penderita herpes biasanya sembuh dengan obat dari dokter maupun obat alami. Pengertian Herpes Herpes merupakan jenis virus yang menyerang kulit dan dapat mennginfeksi pada manusia. Infeksinya ditandai dengan kulit yang melepuh, kering serta […]
Kali ini kita akan belajar tentang nama-nama penyakit “byoumei”「病名」dan gejalanya “shoujyou” 「症状」dalam bahasa Jepang. Sakit dalam bahasa Jepang, yaitu byouki 「病気」。 Jika kita sakit dan berobat ke rumah sakit atau klinik, dokter yang biasa dipanggil sensei 「先生」dalam bahasa Jepang akan mengajukan pertanyaan どうしましたか (dou shimashitaka?) yang berarti “ada apa? / sakit apa?”. Dari pertanyaan tersebut, […]