Bioteknologi merupakan bidang ilmu yang menggunakan prinsip-prinsip biologi, kimia, dan teknologi untuk memanipulasi dan memanfaatkan organisme hidup, sel, atau komponen biologis guna menghasilkan produk atau layanan yang bermanfaat bagi manusia. Bidang ini mencakup berbagai teknik, mulai dari metode konvensional seperti pemuliaan tanaman hingga teknologi modern seperti rekayasa genetika. Bioteknologi memiliki aplikasi luas di berbagai sektor, […]
Tag: bioteknologi
Bioteknologi konvensional menjadi bidang keilmuan yang sangat melekat dan mendarah daging dengan kehidupan manusia. Bioteknologi berkontribusi terhadap kehidupan masyarakat agar menjadi lebih maju, baik, dan sejahtera. Ilmu bioteknologi sudah lahir dalam kehidupan manusia selama ribuan tahun. Bahkan Kementrian Lingkungan Hidup menyatakan bahwa bioteknologi sudah ada sejak 8000 SM oleh bangsa Babilonia, Romawi, hingga Mesir dalam […]
Bioteknologi sudah lahir sejak ribuan tahun silam dan memiliki peran penting dalam bidang teknologi pangan mulai dari pembuatan roti, keju, hingga bir sejak abad 19. Adapun dalam bidang pertanian, biasanya memiliki peran terutama dalam pemuliaan tanaman dalam menghasilkan varietas baru. Selain itu, memiliki peran penting juga dalam reproduksi hewan. Betapa pentingnya bioteknologi dalam kehidupan manusia […]
Pengertian Bioteknologi Bioteknologi berasal dari kata “Bio” yang berarti hidup, “Teknos” yang berarti teknologi, dan “Logos” yang berarti penerapan. Bioteknologi merupakan salah satu cabang ilmu biologi yang mempelajari pemanfaatan dan produk yang dihasilkan oleh makhluk hidup. Hasil dari proses produksi dapat dimanfaatkan oleh manusia. Makhluk hidup dalam bioteknologi meliputi bakteri, virus, fungi, dan lain sebagainya. […]
Bioteknologi merupakan suatu pemanfaatan makhluk hidup atau rekayasa organisme dalam proses biologis untuk menghasilkan produk yang bermanfaat bagi manusia. Berdasarkan prinsip kerjanya, bioteknologi dibedakan menjadi 2, yaitu : Bioteknologi konvensional Bioteknologi konvensional adalah bioteknologi yang memanfaatkan mikroba secara tradisional, biasanya melalui proses fermentasi. Contohnya : Produk pangan yoghurt, keju, mentega, asinan, tempe, tauco, kecap, oncom, […]
Kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi saat ini telah membawa banyak perubahan dalam berbagai aspek kehidupan manusia. Diantara ilmu yang saat ini banyak membantu manusia adalah bioteknologi. Pengertian Bioteknologi Secara bahasa, bioteknologi diambil dari kata “bios” yang artinya makhluk hidup, “teknos” yang arinya penerapan atau teknologi, dan “logos” yang artinya ilmu. Sedangkan dalam Kamus Besar Bahasa […]
Bioteknologi merupakan suatu cabang ilmu yang merupakan membahas mengenai pemanfaatan makhluk hidup maupun produk dari makhluk hidup (enzim, alkohol) dalam proses produksi untuk menghasilkan barang dan jasa. Manfaat Secara Umum Adapun manfaat dari penerapan bioteknologi secara umum, sebagai berikut: Mengurangi dampak dari pencemaran lingkungan dengan memanfaatkan mikroorganisme, misalnya bakteri dalam kegiatan daur ulang. Bioteknologi memiliki […]