4 Tokoh Indonesia yang Peduli Terhadap Alam

Lingkungan alam merupakan lingkungan yang berasal dari alam dan terbentuk secara alami, lingkungan alam jika tidak dilestarikan akan mengalami sebuah kerusakan yang disebabkan oleh aktivitas manusia. Maka, menjaga sebuah kelestarian lingkungan merupakan tugas semua umat manusia. Berikut tokoh yang sudah memulai aksinya untuk menjaga lingkungan alam akan dijelaskan dibawah ini. 1. Damianus Nadu Damianus Nadu […]

5 Contoh Pencemaran Suara dan Dampaknya

Perkembangan pada era globalisasi yang ditandai dengan kemunculan teknologi memberikan pengaruh terhadap pencemaran lingkungan. Misalnya saja, limbah industri yang dapat berupa cairan, gas, maupun padatan yang dikeluarkan oleh alat-alat teknologi industri ke dalam lingkungan. Pencemaran atau polusi adalah masuknya zat, mahkluk hidup, energi, dan/atau komponen lain ke dalam air atau udara. Pada umumnya, pencemaran dapat […]

5 Upaya Pencegahan Degradasi Lahan

Selain air yang menjadi sumber kehidupan, maka tanah pun demikian karena tanah menjadi tempat manusia berpijak. Tanah menjadi sumber daya alam yang memiliki fungsi terpenting yakni sebagai penyimpan cadangan air untuk kebutuhan makhluk hidup. Pentingnya tanah bagi kehidupan dapat kita rasakan ketika melihat pemandangan yang ada di sekitar kita. Dimana tanah menjadi media penghasil makanan […]

5 Tokoh Lingkungan Hidup Indonesia

Lingkungan hidup menurut undang-undang No. 23 tahun 1997, Lingkungan hidup ialah kesatuan ruang dengan semua benda, daya, keadaan, dan makhluk hidup, termasuk manusia dan perilakunya yang dapat memengaruhi kelangsungan hidup dan kesejahteraan manusia serta makhluk hidup lain. Berikut ini tokoh-tokoh yang berperan dalam Lingkungan hidup. 1. Emil Salim Prof. Dr. Emil Salim sebagai salah satu […]

10 Manfaat Penghijauan bagi Lingkungan

Apa yang terlintas di benakmu ketika mendengar kata penghijauan? Pastilah kamu langsung berpikir mengenai reboisasi. Namun, tahukah kamu bahwa penghijauan dan reboisasi memiliki perbedaan? Yup, meskipun sama-sama memiliki arti menanam pohon, nyatanya ada sedikit aspek yang membedakan keduanya. Penghijauan diartikan sebagai penanaman suatu tempat dengan pohon-pohon agar tempat tersebut menjadi lebih sejuk dan erosi dapat […]

8 Contoh Lingkungan Buatan yang Penting untuk Diketahui

Lingkungan merupakan sebuah tempat dimana komponen biotik abiotik berada dengan realitas yang termasuk kekuatan fisik, kimia, dan alam lainnya di dalamnya. Makhluk hidup hidup senantiasa berinteraksi dan menyesuaikan diri dengan kondisi di lingkungannya, ada interaksi yang berbeda antara hewan, tanaman, benda hidup, dan benda tak hidup lainnya. Dari interaksi tersebut, manusia mampu menghasilkan suatu kebudayaan […]

8 Contoh Komponen Abiotik dan Biotik di Lingkungan

Pernahkah kamu memperhatikan lingkungan yang ada di sekitarmu? Pernahkah kamu berpikir bahwa antara lingkungan sekitar dan manusia selalu memiliki hubungan timbal balik? Pada kenyataannya, perilaku manusia selalu dipengaruhi oleh lingkungan tempat ia berada dan sebaliknya pula perilaku manusia juga dapat mempengaruhi lingkungannya. Lingkungan sendiri diartikan sebagai satu kesatuan benda, kondisi, dan makhluk hidup beserta perilakunya […]

8 Dampak Abrasi Terhadap Lingkungan

Indonesia merupakan negara dengan garis pantai terpanjang kedua di dunia setelah Kanada. Hal tersebut diperoleh dari bentuk negara Indonesia yang berupa kepulauan. Sehingga, hampir setiap daerah di Indonesia memiliki pantainya sendiri-sendiri yang dapat dijadikan sebuah kebanggaan. Panjang garis pantai di Indonesia sendiri mencapai 5,8 juta kilometer persegi. Namun, jumlah tersebut semakin berkurang dikarenakan adanya abrasi […]

5 Bencana Alam yang Disebabkan Oleh Manusia

Bencana alam merupakan gejala alam yang diakibatkan oleh beberapa peristiwa-peristiwa yang disebabkan oleh alam, beberapa di antarnya berupa gempa bumi, tsunami, gunung meletus, banjir, kekeringan, angin topan, dan tanah longsor. Bencana alam awalnya terjadi sebagai bentuk aktivitas alam untuk menyeimbangkan ekosistem nya. Sejak ribuan tahun lalu, hal ini pun merupakan peristiwa alam yang terjadi secara […]

5 Bentuk Interaksi Manusia dalam Menjaga Lingkungan Alam

Apakah kamu pernah melihat sampah-sampah yang tersangkut di aliran sungai? Atau pernahkah kamu mendapati hutan yang dulu rimbun tapi sekarang malah semakin gundul? Kedua peristiwa di atas adalah hasil dari interaksi manusia kepada alam di sekitarnya. Sebagai penghuni bumi yang memiliki akal pikiran, kita diharuskan untuk menjaga kelestarian alam. Bumi adalah tempat tinggal bagi semua […]